Jelang Lebaran, Lapas Kelas II A Pamekasan Berbagi Sembako Gratis

- Jurnalis

Senin, 10 Mei 2021 - 22:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lapas Kelas II A saat membagikan sembako gratis pada warga.

Lapas Kelas II A saat membagikan sembako gratis pada warga.

Pamekasan || Rega Media News

Aksi cepat tanggap Lapas Kelas II A Pamekasan, meluncurkan program layanan pangan gratis bagi masyarakat di bulan Ramadhan dan ditengah pandemi Covid-19, Senin (10/05/21).

Program yang berbasis kupon ini sebagai layanan penyedia bahan pangan berupa beras, minyak gula dan lain sebagainya, untuk warga Pamekasan yang membutuhkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Lapas Kelas II A Pamekasan M Hanafi mengatakan, sebanyak 200 paket sembako sisa didistribusikan secara terpisah diantar ke rumah masing-masing warga yang membutuhkan.

Baca Juga :  Anggota DPRD Jatim Mohammad Ashari Reses di Desa Gunung Eleh

“Tujuan dari pembagian sembako, untuk membantu masyarakat khususnya bagi keluarga pra sejahtera, agar dapat mengurangi beban dan turut berbahagia menyambut lebaran kurang 2 hari lagi seperti masyarakat pada umumnya,” tuturnya, Senin (10/05/2021).

Bantuan paket sembako yang dibagikan pada kesempatan kali ini meliputi bahan-bahan pokok kebutuhan rumah tangga.

Baca Juga :  Pasca Satu ASN Meninggal Terkonfirmasi Covid-19, Kantor Pemkab Jember Disemprot Disinfektan

“Paket tersebut diantaranya beras 5 kg, minyak goreng 1 liter, gula pasir 1 kg, dan beberapa mie dan lain sebagainya,” ujarnya.

Sasarannya kita melalui melakukan survei untuk mencari orang membutuhkan terbanyak yang memiliki keluarga pra sejahtera.

”Pemilihan lokasi juga melibatkan para petugas lapas, untuk memperoleh data-data lengkap mengenai keadaan masyarakat yang sesuai dengan target sasaran,” tukasnya.

Berita Terkait

Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif
Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba
Koperasi Mewujudkan Kesejahteraan Bersama
Ahli Waris Pebecak Sumenep Dapat Santunan JKM
Pemkab Sumenep Dorong Legalitas Usaha Rokok
Satu Perwira Polres Sampang Dimutasi
Hampir 100 Pengendara di Sampang ‘Kena Tilang’
Dongkrak Ekonomi Sampang Lewat Investasi

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 10:22 WIB

Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif

Jumat, 18 Juli 2025 - 09:03 WIB

Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba

Jumat, 18 Juli 2025 - 07:39 WIB

Koperasi Mewujudkan Kesejahteraan Bersama

Kamis, 17 Juli 2025 - 20:48 WIB

Ahli Waris Pebecak Sumenep Dapat Santunan JKM

Kamis, 17 Juli 2025 - 10:45 WIB

Satu Perwira Polres Sampang Dimutasi

Berita Terbaru

Caption: Sargi mengalami luka sobek dibagian leher, akibat kejadian KDRT yang diduga dilakukan istrinya,  (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus KDRT di Pangereman Sampang Buram

Jumat, 18 Jul 2025 - 15:22 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan (AKBP Hendra Eko Triyulianto) bersama Kepala Lapas Pamekasan (Syukron Hamdani), saat meninjau situasi dan kondisi Lapas.

Daerah

Kapolres Pastikan Keamanan Lapas Pamekasan Efektif

Jumat, 18 Jul 2025 - 10:22 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi bersama Forkopimda, saat konferensi pers usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkrah, (dok. regamedianews).

Daerah

Tokoh Sampang Diminta Edukasi Bahaya Narkoba

Jumat, 18 Jul 2025 - 09:03 WIB

Caption: Kepala Dinas Koperasi, Usaha Mikro Kecil Menengah dan Ketenagakerjaan Kabupaten Pamekasan, Muttaqin, (dok. regamedianews).

Daerah

Koperasi Mewujudkan Kesejahteraan Bersama

Jumat, 18 Jul 2025 - 07:39 WIB

Caption: ahli waris dari tukang becak menerima santunan JKM dari BPJS Ketenagakerjaan dan pose bersama Bupati Sumenep, (dok. BPJS Ketenagakerjaan Sumenep).

Daerah

Ahli Waris Pebecak Sumenep Dapat Santunan JKM

Kamis, 17 Jul 2025 - 20:48 WIB