Ditengah Covid-19, Pemkab Sampang Buka Destinasi Wisata Libur Lebaran

- Jurnalis

Kamis, 13 Mei 2021 - 22:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wisata Pantai Camplong, Sampang.

Wisata Pantai Camplong, Sampang.

Sampang || Rega Media News

Pemerintah Kabupaten Sampang, Madura, tetap buka destinasi wisata walau ditengah pandemi Covid-19. Selain itu, Pemerintah tengah berupaya melakukan larangan mudik hari raya Idul Fitri, guna mencegah penyebaran Covid-19.

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan dan Pariwisata (Disporabudpar) Kabupaten Sampang, Marnelem mengatakan, dibukanya destinasi wisata di libur hari raya Idul Fitri kali ini, pihaknya sudah menyiapkan Surat Edaran (SE) yang akan disebarkan kepada semua pengelola wisata di wilayah kerjanya.

Baca Juga :  Tak Sampai Sehari, Istri Mantan Direktur RSUD Pamekasan Juga Dikabarkan Meninggal Dunia

Isi dari SE tersebut berkaitan dengan pembatasan, agar para pengelola wisata untuk menerapkan Prokes Covid-19.

“Surat edarannya sudah saya tandatangani dan selanjutnya proses sebar ke seluruh pengelola wisata,” ujarnya, Kamis (13/05/21).

Lebih lanjut Marnelem mengutarakan, pengelola diwajibkan melakukan pembatasan pengunjung wisata 50 persen, membuat dan memasang spanduk di area wisata, berisi tentang sosialisasi Prokes Covid-19.

Baca Juga :  Plafon Ruang Bidang DKP Sampang Ambruk

Seperti 5 M (Memakai masker, Menjaga jarak, Mencuci tangan, Menghindari kerumunan dan Mengurangi mobilitas).

“Pengunjung diharap mematuhi sosialisasi dengan wajib bermasker dan mencuci tangan di tempat wisata,” ucap Marnelem.

Ia menambahkan, pihaknya juga akan melakukan pemantauan berkala di semua tempat wisata bersama dengan Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Sampang.

“Untuk jadwal pemantauan dilakukan H-1 libur lebaran dan di hari H,” pungkasnya.

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:09 WIB

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:40 WIB

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Berita Terbaru

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB

Caption: ilustrasi Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan gelar rakerda, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB

Caption: realisasi program perbaikan RTLH ditandai dengan penyerahan secara simbolis Bupati Sumenep kepada warga penerima manfaat di Desa Gelugur, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Daerah

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Rabu, 21 Jan 2026 - 22:40 WIB