Ditengah Covid-19, Pemkab Sampang Buka Destinasi Wisata Libur Lebaran

- Jurnalis

Kamis, 13 Mei 2021 - 22:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wisata Pantai Camplong, Sampang.

Wisata Pantai Camplong, Sampang.

Sampang || Rega Media News

Pemerintah Kabupaten Sampang, Madura, tetap buka destinasi wisata walau ditengah pandemi Covid-19. Selain itu, Pemerintah tengah berupaya melakukan larangan mudik hari raya Idul Fitri, guna mencegah penyebaran Covid-19.

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan dan Pariwisata (Disporabudpar) Kabupaten Sampang, Marnelem mengatakan, dibukanya destinasi wisata di libur hari raya Idul Fitri kali ini, pihaknya sudah menyiapkan Surat Edaran (SE) yang akan disebarkan kepada semua pengelola wisata di wilayah kerjanya.

Baca Juga :  Proses Hukum Kasus Pemukulan Wartawan Gorontalo Diminta Sesuai UU Pers

Isi dari SE tersebut berkaitan dengan pembatasan, agar para pengelola wisata untuk menerapkan Prokes Covid-19.

“Surat edarannya sudah saya tandatangani dan selanjutnya proses sebar ke seluruh pengelola wisata,” ujarnya, Kamis (13/05/21).

Lebih lanjut Marnelem mengutarakan, pengelola diwajibkan melakukan pembatasan pengunjung wisata 50 persen, membuat dan memasang spanduk di area wisata, berisi tentang sosialisasi Prokes Covid-19.

Baca Juga :  Kadinkes Gorut Klarifikasi Terkait Pembatasan Pers Liputan Vaksinasi

Seperti 5 M (Memakai masker, Menjaga jarak, Mencuci tangan, Menghindari kerumunan dan Mengurangi mobilitas).

“Pengunjung diharap mematuhi sosialisasi dengan wajib bermasker dan mencuci tangan di tempat wisata,” ucap Marnelem.

Ia menambahkan, pihaknya juga akan melakukan pemantauan berkala di semua tempat wisata bersama dengan Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Sampang.

“Untuk jadwal pemantauan dilakukan H-1 libur lebaran dan di hari H,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB