Bupati Aceh Selatan Inginkan MUQ Terus Menambah Generasi Tahfidzul Qur’an

- Jurnalis

Jumat, 28 Mei 2021 - 16:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Aceh Selatan (Tgk Amran) wisuda angkatan IV SMP Plus Ulumul Qur’an (MUQ) Aceh Selatan.

Bupati Aceh Selatan (Tgk Amran) wisuda angkatan IV SMP Plus Ulumul Qur’an (MUQ) Aceh Selatan.

Aceh Selatan || Rega Media News

Madrasah Ulumul Quran (MUQ) Aceh Selatan yang telah berdiri tepatnya tahun 2015 mengalami kemajuan signifikan, dari segi prestasi pendidikan umum maupun ilmu agama, dan telah banyak melakukan kompetisi diberbagai bidang ilmu pengetahuan.

Dengan berdirinya MUQ ini Aceh Selatan mampu melahirkan generasi qurani yang mampu menghafal al qur’an. Hal tersebut di sampaikan Bupati Aceh Selatan Tgk. Amran saat menghadiri wisuda angkatan IV SMP Plus Ulumul Qur’an (MUQ) Aceh Selatan, Kamis (27/05/21).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya sangat bangga dengan berbagai capaian prestasi baik akademik maupun Al-Quran. Alhamdulillah telah banyak santri MUQ yang mewakili Kabupaten Aceh Selatan untuk tingkat Provinsi Aceh,” tuturnya.

Baca Juga :  Disambut Antusias, Ini Deretan Janji Paslon AMIN di Madura

Tgk Amran menambahkan, tahun ini merupakan tahun luar biasa pertama kali MUQ mempunyai santri yang mampu menyelesaikan hafalan al-quran 30 juz dalam waktu 2,5 tahun sebanyak 4 orang, dari sejumlah wisudawan-wisudawati sebanyak 41 orang.

“Untuk itu setiap tahunnya pendaftar yang masuk MUQ semakin meningkat. Tgk. Amran juga meminta dukungan instansi atau dinas terkait untuk dapat mendukung program kegiatan MUQ,” ungkap Tgk Amran.

Tgk. Amran juga mengatakan, selama ini MUQ telah melahirkan hafizh-hafizh al-qur’an sebagai aset hafizh Aceh Selatan kedepan, disamping itu pula di setiap kecamatan juga memiliki aset anak-anak hafizh berasal dari MUQ.

Baca Juga :  Rekapitulasi Tingkat Kecamatan Robatal Ricuh, Penghitungan Sempat Dihentikan

“Selamat dan sukses kepada wisuda/wisudawati MUQ. Semoga ilmu yang di raih selama mengikuti pendidikan di MUQ dapat menjadi bekal ke pendidikan selanjutnya,” ucapnya.

Berdasarkan laporan dari pengurus MUQ Aceh Selatan, hingga saat telah berhasil meningkatkan jumlah siswa di sekolah MUQ, ini merupakan bagian upaya untuk terus meningkatkan mutu pendidikan di Kabupaten Aceh Selatan.

“Alhamdulillah, berkat dukungan semua pihak melalui yayasan mulai tahun ini akan dibuka sekolah lanjutan SMA Plus Ulumul Quran,” pungkasnya.

Berita Terkait

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
Festival Drumband di Gagah Dreampark Angkat Potensi Pariwisata Desa
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Rabu, 26 November 2025 - 16:40 WIB

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Selasa, 25 November 2025 - 14:58 WIB

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Berita Terbaru

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: saat berlangsungnya penyuluhan hukum oleh Fakultas Hukum Unira kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 Nov 2025 - 16:40 WIB

Caption: tampak aktivitas penataan kios dan bersih-bersih di Pasar Kolpajung Pamekasan mulai dilakukan, (dok. regamedianews).

Daerah

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Rabu, 26 Nov 2025 - 12:02 WIB