Terkendala PPKM, Pelatihan Kerja Pabrik Rokok Akan Digelar September 2021

- Jurnalis

Selasa, 10 Agustus 2021 - 19:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ket: Plt. DPMPTSP-NAKER Supriyanto (Foto; Ist)

Ket: Plt. DPMPTSP-NAKER Supriyanto (Foto; Ist)

Pamekasan || Rega Media News

Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Ketenagakerjaan (DPMPTSP Naker) menunda pagelaran pelatihan kerja gratis bagi pekerja pabrik rokok, Selasa (10/8/2021).

Penundaan dilakukan dikarenakan terkendala perubahan penganggaran dan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM). Mulanya, program pelatihan akan direalisasikan Agustus 2021 lalu.

“Menargetkan September mendatang pelatihan tersebut sudah bisa terealisasi sesuai harapan,” kata Plt DPMPTSP Naker Supriyanto.

Ia menyebut, DPMPTSP Naker menargetkan 220 peserta dalam pelatihan kerja dengan 12 paket pelatihan. Nantinya, kata dia, peserta akan dilatih dari tahap awal pembuatan rokok hingga finishing atau packaging.

Baca Juga :  Amiril, Sespri Menteri Kelautan dan Perikanan Bagikan Air Bersih Pada Warga Pamekasan Terdampak Kekeringan

“Kami berharap pelatihan ini berjalan lancar sesuai harapan, sehingga nantinya bisa meningkatkan perekonomian masyarakat Pamekasan,” pungkasnya. (Adv)

Berita Terkait

Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo
64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga
DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa
Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’
Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 08:46 WIB

Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 November 2025 - 20:56 WIB

LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 11:34 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Sabtu, 15 November 2025 - 09:05 WIB

DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa

Berita Terbaru

Caption: tampak fisik bangunan proyek refitalisasi di SMK Negeri Model Gorontalo, (dok. regamedianews).

Daerah

Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo

Senin, 17 Nov 2025 - 08:46 WIB

Caption: anggota Polres Sampang saat berada di lokasi ditemukannya Moh Ghibran, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang

Minggu, 16 Nov 2025 - 21:35 WIB

Caption: warga mengevakuasi korban dari sungai Dusun Tase'an Desa Paseyan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai

Minggu, 16 Nov 2025 - 16:24 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB