Polisi Redam Bentrok Warga Madura Dengan Flores

- Jurnalis

Sabtu, 21 Agustus 2021 - 18:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak gabungan personel Polsek Asemrowo dan Polres Pelabuhan Tanjung Perak saat melakukan pengamanan di gudang Margomulyo, Surabaya.

Tampak gabungan personel Polsek Asemrowo dan Polres Pelabuhan Tanjung Perak saat melakukan pengamanan di gudang Margomulyo, Surabaya.

Surabaya || Rega Media News

Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP Anton Elfrino Trisanto, berhasil meredamkan aksi bentrok antara warga Madura dan warga Flores, Sabtu (21/08/21) siang, di Gudang Margomulyo, Surabaya.

Pantauan regamedianews.com dilokasi, saat itu orang nomor satu di Mapolres Pelabuhan Tanjung Perak tersebut, didampingi Kapolsek Asemrowo Kompol Hari Kurniawan.

Dalam meredamkan aksi bentrokan tersebut, Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak dan Kapolsek Asemrowo menerjunkan ratusan personel Polres, Polsek dan personel Brimob.

Baca Juga :  TSK Penganiaya Kurir Pamekasan Ingin Damai

Aksi bentrokan yang sempat membuat macet jalur kendaraan besar tersebut, sempat terjadi aksi saling lempar batu antara orang Madura dengan orang Flores.

Namun berkat teknik dan susunan personel yang sudah dipersiapkan, para personel Polri berhasil meredakan dan mengevakuasi orang Flores, yang saat itu masih berada didalam gudang ke Mapolres Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya.

Baca Juga :  Proyek Drainase di Jl. Jaksa Agung Sampang Rogoh Anggaran Rp 2,5 Miliar

Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP Anton Elfrino Trisanto mengatakan, setelah beberapa jam melakukan upaya pengamanan, pihaknya berhasil meredamkan situasi dengan aman

“Untuk proses kericuhan sendiri, kami masih melakukan pendalaman asal usul terjadinya bentrokan dengan melakukan pemeriksaan terhadap warga Flores yang sedang kami amankan,” ungkapnya.

Berita Terkait

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam
Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia
Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:43 WIB

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Berita Terbaru

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB