Tukang Becak & Ojol Jadi Sasaran Pembagian Sembako

- Jurnalis

Minggu, 22 Agustus 2021 - 17:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Polsek Krembangan saat berbagi sembako.

Anggota Polsek Krembangan saat berbagi sembako.

Surabaya || Rega Media News

Dalam masa pandemi Covid-19, Kepolisian Sektor (Polsek) Krembangan terus melakukan kegiatan bakti sosial (baksos) berupa bagi-bagi sembako yang ada di wilayahnya.

Sementara wilayah yang menjadi lokasi pembagian sembako, didepan makam Mbah Ratu, Jl. Demak, Surabaya, Minggu (22/08/21) siang.

Kegiatan baksos tersebut dipimpin langsung Panit Reskrim Polsek Krembangan Iptu Sarmin, selaku perwira pengawas (pawas) dengan menerjunkan 5 personel Unit Lantas.

Baca Juga :  Pemkab Sampang Gelar Lomba Gerak Jalan

Sedangkan untuk sasaran pembagian sembako berupa beras yang dibagikan diantaranya, tukang becak, ojek online (ojol) tukang sampah dan tambal ban.

Kapolsek Krembangan Kompol Redik Tribawanto mengatakan, pembagian sembako merupakan bentuk keperdulian Polri terhadap masyarakat yang sedang terdampak pandemi Covid-19.

“Pembagian sembako sendiri kami bagikan hampir setiap hari, selama pandemi dengan cara menyisihkan sebagian rejeki semua anggota yang ada di Polsek Krembangan,” ujar Redik.

Baca Juga :  Puluhan Motor Knalpot Brong di Sampang Dikandangkan

Tidak hanya itu saja, sambung Redik, pihaknya juga sering membagikan sembako yang diberikan dari Polres Pelabuhan Tanjung Perak dan Pemerintah Kota Surabaya.

“Alhamdulillah, selama pelaksanaan kegiatan pembagian sembako berjalan dengan lancar,” tutupnya.

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB