Kunjungi Sampang, KSP Moeldoko Apresiasi Penanganan Covid-19

- Jurnalis

Rabu, 15 September 2021 - 17:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KSP Jendral TNI (Purn) Moeldoko bersama Bupati, Kapolres, Dandim dan Ketua DPRD Sampang.

KSP Jendral TNI (Purn) Moeldoko bersama Bupati, Kapolres, Dandim dan Ketua DPRD Sampang.

Sampang || Rega Media News

Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Jendral TNI (Purn) Moeldoko melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, Rabu (15/09/21).

Dalam kunjungannya tersebut Moeldoko mengapresiasi kepada Bupati, Wakil Bupati Sampang dan Forkopimda serta seluruh jajarannya atas penanganan Covid-19 yang mulai menurun.

“Kami ikuti dari pusat, Sampang bekerja sangat baik. Sehingga Covid-19 di Sampang bisa menurun,” ujar Moeldoko kepada awak media di Pendopo Trunojoyo Sampang, Rabu (15/09).

Baca Juga :  Bersama Polri dan Masyarakat, Koramil Robatal Gelar Karya Bhakti

Lebih lanjut Panglima TNI tahun 2013 hingga 2015 ini mengutarakan, walaupun saat kasus Covid-19 menurun, namun perlu perlu di ingat bahwa Covid-19 seperti balon yang kapan saja bisa meletus.

“Kami ingatkan kepada semuanya jangan sampai keberhasilan Sampang menangani Covid-19 ini masuk kembali terhadap Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) darurat yang dulu pernah kita alami dan itu sungguh tidak enak,” tuturnya.

Moeldoko berharap, mari semua benar-benar waspada dan ikuti vaksinasi serta disiplin protokol kesehatan yang baik.

Baca Juga :  Sakit Ditelantarkan Majikan, PMI Asal Sampang Akan Dipulangkan Dari Jeddah

“Menggunakan masker, karena masker bisa dikatakan salah satu alat yang bisa menghadapi varian baru, dan mencuci tangan pakai sabun di air mengalir,” harapnya.

Sementara, Bupati Sampang H Slamet Junaidi mengucapkan terima kasih kepada KSP Moeldoko yang datang memberikan dukungan tentang penanganan Covid-19.

“Terima kasih atas kunjungannya ke Kabupaten Sampang, kedepan kami dan seluruh jajaran akan terus bekerja bersama terkait penanganan Covid-19 di Sampang,” pungkasnya.

Berita Terkait

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Kasus Korupsi BSPS Sumenep, Kejati Jatim Tetapkan Tersangka Baru
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 17:55 WIB

Kasus Korupsi BSPS Sumenep, Kejati Jatim Tetapkan Tersangka Baru

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap

Rabu, 28 Jan 2026 - 11:15 WIB