Vaksinasi di Sampang Capai 15 Persen

- Jurnalis

Senin, 20 September 2021 - 15:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: saat vaksinasi di Desa Pandiyangan oleh vaksinator Puskesmas Robatal.

Caption: saat vaksinasi di Desa Pandiyangan oleh vaksinator Puskesmas Robatal.

Sampang || Rega Media News

Kegiatan vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur semakin hari terus mengalami peningkatan yang signifikan.

Pelaksana Tugas Kepala Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana (Dinkes dan KB) Kabupaten Sampang Agus Mulyadi mengatakan, capaian vaksinasi yang semakin meningkat ini, disebabkan antusiasme masyarakat yang mulai tinggi untuk divaksin.

“Sampai saat ini jumlah masyarakat Sampang yang sudah divaksin dosis I sebanyak 14,59%, dosis ke II sebanyak 5,99% dan untuk dosis ke III sebanyak 0,16%. Sehingga, total keseluruhan masyarakat yang sudah di vaksin sebanyak 153.696 orang,” jelasnya, Senin (20/09/21).

Baca Juga :  DPRD Kab. Blitar Adakan Rapat Banmus Dengan Eksekutif

Lebih lanjut Agus menuturkan, saat ini Sampang berstatus level II, semoga segera turun ke level I. Karena, faktor yang berpengaruh terhadap level tersebut sebelumnya berkaitan dengan data kesehatan masyarakat.

Kemudian, dalam Instruksi Menteri Dalam Negeri (InMendagri) terbaru ada kaitannya dengan vaksin. Oleh karena itu, ia berusaha untuk mempersiapkan membuat strategi dimana caranya vaksin ini bisa terkejar paling tidak perhari 4000-5000 vaksin.

Baca Juga :  KKN 10 UTM Temukan Surga Tersembunyi Di Perbatasan

“Alhamdulillah, capaian harian untuk Kabupaten Sampang terus bergerak hanya memang ada persoalan-persoalan terkait dengan kependudukan yang tidak bisa di entri,” tuturnya.

Agus menambahkan, kondisi penyebaran virus di Sampang sudah mulai terkendali. Namun dia meminta masyarakat tidak kendor dan jaga protokol kesehatan.

“Penyebaran virus mulai terkendali, saya mohon semua pihak tetap jaga protokol kesehatan, dan melakukan percepatan vaksin, jangan ada yang kendor,” pungkasnya.

Berita Terkait

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:36 WIB

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Berita Terbaru

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB