Viral, Dua Pria Diinterogasi Ngaku Warga Sampang

- Jurnalis

Minggu, 3 Oktober 2021 - 20:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: screenshoot video viral dua orang pria di interogasi dalam mobil.

Caption: screenshoot video viral dua orang pria di interogasi dalam mobil.

Madura || Rega Media News

Viral video dua orang pria tengah diinterogasi didalam mobil mengaku warga Kabupaten Sampang, Madura.

Saat di interogasi, pria berpakaian jaket warna abu-abu dan kaos kuning mengaku warga Jl. Melati, Sampang.

Sedangkan pria satunya yang berpakaian warna merah mengaku warga Desa Aengsareh, Sampang.

Baca Juga :  Fraksi Golkar DPRD Gorut Soroti Masalah Menyangkut Masyarakat

“Siapa nama kamu ?, nama lengkapnya, NH (inisial, red), orang mana kamu ?, orang Sampang, Jalan Melati,” ucap pria dalam video viralnya.

“Siapa nama kamu ? MS (inisial, red), orang Aengsareh. Terus kenapa kamu bawa kunci T, saya nemu pak, sumpah pak,” ujar pria yang berpakaian jaket abu-abu.

Baca Juga :  Satpol PP Sapu Bersih PKL Yang Jualan Di Trotoar

Sementara informasi yang dihimpun regamedianews.com, video viral dua pria yang di interogasi bertempat kejadian perkara (TKP) di Kabupaten Pamekasan.

Videonya viral di media sosial group WhatsApp dan kedua pria tersebut diduga pelaku curanmor dan diduga kurir narkoba jenis sabu-sabu.

Berita Terkait

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB