PWS Diapresiasi Anggota DPRD Kota Surabaya

- Jurnalis

Jumat, 15 Oktober 2021 - 18:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Sekretaris Komisi A DPRD Kota Surabaya (H. Budi Leksono).

Caption: Sekretaris Komisi A DPRD Kota Surabaya (H. Budi Leksono).

Surabaya || Rega Media News

Ucapan selamat ulang tahun Persatuan Wartawan Sampang (PWS) Madura yang ke 7, juga disampaikan Sekretaris Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Surabaya, H. Budi Leksono.

Ucapan selamat yang diungkapkan melalui Video wakil rakyat dari fraksi PDI-Perjuangan tersebut, mengucapkan salam merdeka kepada Persatuan Wartawan Sampang.

“Semoga bertambahnya umur, Persatuan Wartawan Sampang (PWS) semakin sukses dan informatif, semakin jaya dan menghasilkan karya-karya jurnalistik yang cerdas serta dapat mengedukasi masyarakat,” ungkap Budi dalam video 40 detiknya, Jum’at (15/10/21).

Baca Juga :  Rektor UTM Kukuhkan Tiga Guru Besar Baru

Secara terpisah, Ketua Persatuan Wartawan Sampang Madura Abdus Salam mengucapkan terimakasih kepada Sekretaris Komisi A DPRD Kota Surabaya H. Budi Leksono.

“Meskipun Persatuan Wartawan Sampang berada di Madura, masih banyak ucapan HUT dari para instansi di luar daerah seperti Kota Surabaya,” ujar Abdus Salam kepada regamedianews.com.

Baca Juga :  Hari Jadi Sampang Ke 397, DPRD Sahkan Tiga Raperda Usulan

Lanjut Abdus Salam, saya selaku pribadi dan mewakili seluruh anggota Persatuan Wartawan Sampang mengucapkan terimakasih kepada para pejabat di Kota Surabaya, khususnya anggota dewan H. Budi Leksono.

“Ucapan yang diungkapkan H. Budi Leksono ini merupakan sebuah bentuk dukungan anggota DPRD Kota Surabaya terhadap Persatuan Wartawan Sampang. Sekali lagi saya ucapkan terimakasih,” tutupnya.

Berita Terkait

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB