Polsek Asemrowo Door To Door Vaksinasi Ke Pasar Loak

- Jurnalis

Minggu, 17 Oktober 2021 - 13:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Polsek Asemrowo bersama nakes saat vaksinasi di Pasar Loak, Surabaya.

Caption: Polsek Asemrowo bersama nakes saat vaksinasi di Pasar Loak, Surabaya.

Surabaya || Rega Media News

Guna mempercepat program pemerintah menuju Indonesia sehat, Polsek Asemrowo, terus gencarkan pelaksanaan vaksinasi di wilayah. Seperti yang dilakukan pada Minggu (17/10/2021) pagi, di Pasar Loak, Jl. Demak Rukun, Surabaya.

Pelaksanaan vaksinasi yang digelar selama 1 jam kali ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Kompol Hari Kurniawan, didampingi Panit Lantas Ipda Abu Bakar selaku Pawas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, juga didampingi aggota Polsek, Urkes Polres Pelabuhan Tanjung Perak dan Satpol-PP Kecamatan Asemrowo Surabaya.

Baca Juga :  Pelaku Begal Payudara di Sampang Keok Ditangan Dhemit

Dalam pelaksanaan vaksinasi kali ini, Polsek Asemrowo menyiapkan sebanyak 150 dosis vaksin jenis Sinovac dengan sasaran masyarakat yang belum mendapatkan vaksin tahap 1 dan 2.

Sedangkan syarat untuk vaksinasi sendiri, masyarakat diwajibkan membawa identitas seperti, foto copy KTP atau foto copy KSK serta wajib mematuhi protokol kesehatan.

Kapolsek Asemrowo Kompol Hari Kurniawan mengungkapkan, kegiatan vaksinasi ini terus dilakukan para petugas Kepolisian Sektor Asemrowo bersama tiga pilar.

Baca Juga :  Kantor BPBD Sampang Kecipratan Dana Rehabilitasi Rp 514 Juta

“Tujuannya sendiri untuk mempercepat program pemerintah menuju Indonesia sehat, dengan target heart immunity 80% nasional,” ujar Hari Kurniawan.

Lanjut Hari, dengan di gencarnya pelaksanaan gerai vaksinasi secara door to door ini, diharapkan Indonesia terbebas dari pandemi Covid-19 menuju endemi.

“Alhamdulillah, selama pelaksanaan vaksinasi yang digelar di Pasar Loak ini, dapat berjalan dengan lancar dan sebanyak 150 orang sudah diberikan vaksin,” pungkasnya.

Berita Terkait

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 November 2025 - 16:44 WIB

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 November 2025 - 09:28 WIB

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Rabu, 19 November 2025 - 08:08 WIB

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Berita Terbaru

Caption: jenazah santri yang meninggal saat hendak dievakuasi ke rumah duka dari Puskesmas Jaddih Bangkalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

6 Santri Tewas di Galian Bukit Jaddih Bangkalan

Jumat, 21 Nov 2025 - 07:11 WIB

Caption: inisial AY tersangka kasus pencurian sepeda motor, digelandang ke ruang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Nyolong !, Pria Pangelen Sampang Berujung Masuk Bui

Kamis, 20 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: PHE WMO simbolis penanaman 120 ton hexa reef di Pantai Pasir Putih Tlangoh, Tanjungbumi, Bangkalan, (dok. regamedianews).

Daerah

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Kamis, 20 Nov 2025 - 12:19 WIB

Caption: Kajari Pamekasan menghancurkan barang bukti perkara pidana umum berupa belasan handphone, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum

Rabu, 19 Nov 2025 - 22:22 WIB