Warga Sampang Temukan Bayi Misterius

- Jurnalis

Jumat, 19 November 2021 - 05:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: bayi berjenis kelamin laki-laki saat di cek kesehatan oleh nakes.

Caption: bayi berjenis kelamin laki-laki saat di cek kesehatan oleh nakes.

Sampang || Rega Media News

Sekira pukul 09:00 Wib, Rabu (17/11/21) kemarin, Polsek Robatal menerima laporan tentang adanya penemuan bayi.

Bayi berjenis kelamin laki-laki tersebut, ditemukan seorang warga Desa Pandiyangan, Sampang, dipinggir jalan, Selasa (16/11) malam.

“Bayi itu ditemukan Subairi (40 th), dipinggir jalan Dusun Kamere Daya,” kata Kapolsek Robatal, AKP Fatah Meilana, Kamis (18/11).

Penemuan bayi, bermula saat Subairi mengendarai sepeda motor usai pulang dari Sumenep dan mendengar suara tangisan bayi.

“Saat itu juga, langsung mencari sumber suaranya dengan menggunakan senter Handphone,” terang Fatah.

Baca Juga :  Giliran Koordinator PKH Kecamatan Galis Ditahan Kejari Bangkalan

Setelah dicari, imbuh Fatah, ditemukan bayi terbungkus sarung warna coklat kombinasi warna abu-abu.

“Bayi yang ditemukan perkiraan umur satu hari. Saat ini sudah mendapat perawatan dari nakes setempat,” pungkasnya.

Berita Terkait

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem
6 Santri Tewas di Galian Bukit Jaddih Bangkalan
Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang
Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir
Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang
Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai
Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso
Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 17:16 WIB

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem

Jumat, 21 November 2025 - 07:11 WIB

6 Santri Tewas di Galian Bukit Jaddih Bangkalan

Rabu, 19 November 2025 - 13:20 WIB

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 November 2025 - 11:40 WIB

Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir

Minggu, 16 November 2025 - 21:35 WIB

Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa terpilih dari berbagai kampus di Jawa Timur, mengikuti apel penerimaan peserta magang di Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 Nov 2025 - 23:03 WIB