BLT Dana Desa di Sampang Dilanjutkan

- Jurnalis

Minggu, 23 Januari 2022 - 18:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: ilustrasi.

Caption: ilustrasi.

Sampang || Rega Media News

Program Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa (DD) tahun 2022 di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, kembali dilanjutkan. Minggu (23/01/2022).

Menurut keterangan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Sampang, setiap Keluarga Penerima Manfaat (KPM) bakal terima Rp 3.600.000 dalam setahun.

Baca Juga :  JIMAD Sakteh Kantongi Rekom PKS Maju Pilkada Sampang

Kepala DPMD Kabupaten Sampang Chalilurrahman, melalui Kasi Perencanaan Pembangunan Desa Rudy Susanto mengatakan, BLT DD tersebut sama seperti tahun 2021, sebesar 40% dari anggaran DD.

“Proses penyaluran BLT DD itu dilakukan tiap bulan sebesar Rp 300.000, sehingga dalam setahun per KPM bakal terima Rp 3,6 juta,” ujar Rudy.

Baca Juga :  PLTU Tanjung Karang Tepis Adanya TKA Ilegal

Rudy menambahkan, saat ini masih menunggu proses penyusunan APBDes selesai. Pihaknya optimis, akhir Januari 2022 bisa dilaksanakan.

“Kalau jumlah KPM BLT DD, kami belum bisa memastikan, apakah penerima bertambah atau berkurang dari data tahun sebelumnya sebanyak 39.999 orang,” pungkasnya.

Berita Terkait

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto didampingi Kasat Resnarkoba dalam press conference, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Kamis, 22 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB