Usut Kasus Tilep Gaji, Polisi Kembali Panggil Kadus Pandiyangan

- Jurnalis

Kamis, 3 Februari 2022 - 15:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: ruang unit Satreskrim Polres Sampang.

Caption: ruang unit Satreskrim Polres Sampang.

Sampang || Rega Media News

Polres Sampang kembali panggil dua orang Perangkat Desa Pandiyangan (Kepala Dusun), Kecamatan Robatal, Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur.

Pemanggilannya tersebut, terkait tindak lanjut pengungkapan dugaan kasus penyelewengan gaji di desa setempat, Kamis (03/02/2022).

Kasat Reskrim Polres Sampang AKP Irwan Nugraha, melalui Kanit III Tipidkor Ipda Indarta mengatakan, dugaan kasus penyelewengan gaji Perangkat Desa Pandiyangan masih berjalan dan pendalaman klarifikasi.

Baca Juga :  Ditangkap Team Resmob, Mantan Kades Bancelok Diduga Lakukan Penipuan dan Penggelapan

“Sekarang kami ada agenda pemanggilan dua orang perangkat di desa itu untuk klarifikasi, namun yang hadir hanya satu orang,” ujar Indarta, Kamis (03/02).

Lebih lanjut Indarta menuturkan, untuk agenda pemanggilan mantan Kepala Desanya masih belum. Karena, masih matangkan saksi-saksi.

Baca Juga :  Polres Pohuwato Tetapkan 12 Orang Tersangka Narkotika

“Jika saksi-saksi sudah matang, kami agendakan pemanggilan mantan Kepala Desan berinisial SPD,” tandasnya.

Namun, kata Indarta, sejauh ini ada 10 orang yang sudah dipanggil. Diantaranya, Perangkat Desa Pandiyangan, Pihak Kecamatan Robatal dan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Sampang.

Berita Terkait

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor
Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang
Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward
Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara
Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun
Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang
Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus
Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 14:21 WIB

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:15 WIB

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:40 WIB

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Senin, 12 Januari 2026 - 21:04 WIB

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Minggu, 11 Januari 2026 - 21:49 WIB

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB