Realisasi PBB Rendah, Pemkab Sampang Panggil Camat dan Kades

- Jurnalis

Rabu, 13 Juli 2022 - 15:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: saat berlangsungnya pemanggilan camat dan kades, di aula kantor Pemkab Sampang.

Caption: saat berlangsungnya pemanggilan camat dan kades, di aula kantor Pemkab Sampang.

Sampang || Rega Media News

Realisasi pendapatan dari sektor Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, setelah semester I diketahui masih sangat rendah dari jumlah ketetapan PBB tahun 2022 sebesar Rp. 9.422. 469.570.

Rendahnya pendapatan dari sektor PBB itu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat memanggil Camat dan Kepala Desa (Kades) se-Kabupaten Sampang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sekretaris Daerah Kabupaten Sampang H Yuliadi Setiawan mengatakan, pemanggilan Camat dan Kades itu untuk evaluasi bersama, terkait realisasi PBB tahun 2022 yang harus dilunasi seratus persen. Mengingat, Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebagian besar dari PBB.

Baca Juga :  Jijik !, MBG di Sampang Ditemukan Ada Belatung

“Ketetapan PBB 2022 sebesar Rp 9.422.469.570 di sebesar 98 persen dan sekarang memasuki semester II awal target PBB per 13 Juli realisasi senilai Rp. 1.168.141.754 masih kurang Rp 8.254.327.816,” ujar Haji Wawan, Rabu (13/07/2022).

Haji Wawan menambahkan, dari 14 kecamatan ini belum ada yang melunasi. Namun, tingkat pembayaran yang paling tinggi kecamatan Kedungdung yakni, dari pagu Rp. 670.510.866 realisasi Rp. 285.540.530 atau 42,43 persen.

Baca Juga :  Masyarakat Sampang Diimbau Jaga Kondusifitas Nataru 2025

Sementara, realisasi paling rendah ditempati Kecamatan Omben yang hanya mencapai 2,41 persen dari pagu Rp. 628.873.903 realisasi Rp. 15.163.595.

“Berharap kepada koordinator penagih pajak masyarakat yakni, Kades untuk segera melunasi paling lambat September mendatang. Mengingat, PBB ini adalah kewajiban yang harus dibayar,” pungkasnya.

Berita Terkait

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Rabu, 26 November 2025 - 16:40 WIB

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Selasa, 25 November 2025 - 14:58 WIB

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Berita Terbaru

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: saat berlangsungnya penyuluhan hukum oleh Fakultas Hukum Unira kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 Nov 2025 - 16:40 WIB

Caption: tampak aktivitas penataan kios dan bersih-bersih di Pasar Kolpajung Pamekasan mulai dilakukan, (dok. regamedianews).

Daerah

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Rabu, 26 Nov 2025 - 12:02 WIB