Diduga Oknum Honorer Salah Satu Dinas Pemkab Asel Gadaikan Sepmor

- Jurnalis

Kamis, 4 Agustus 2022 - 16:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Koordinator Pemerhati Asset Daerah, Tomingse.

Caption: Koordinator Pemerhati Asset Daerah, Tomingse.

Aceh Selatan || Rega Media News

Seorang oknum honorer berinisial J diduga menggadaikan satu unit sepeda motor (Sepmor) milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Selatan.

“Berdasarkan informasi yang kita terima oknum honorer tersebut diduga menggadaikan Sepmor Supra Fix dengan Nopol BL 2500 TB,” kata pemerhati aset daerah, Tomingse kepada wartawan di Tapaktuan, Kamis (4/8/2022).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tomingse mengatakan, oknum honorer tersebut diduga menggadaikan Sepmor milik Pemkab Aceh Selatan kepada salah seorang pemilik rental mobil di Aceh Selatan.

Baca Juga :  Pemkab Sampang Anggarkan Pembangunan 35 Unit RTLH

Kronologis kenapa oknum honorer tersebut menggadaikan aset daerah itu berawal pemilik rental ingin menagih utang Rp. 5 juta lebih ke rumah yang bersangkutan.

“Namun ketika pemilik rental mobil ingin menyita HP yang bersangkutan menolak dan menggantinya dengan Sepmor,” ujar Tomingse mengutip keterangan pemilik rental mobil.

Ia melanjutkan, saat ini Sepmor Supra Fix yang belakangan diketahui merupakan kendaraan operasional Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Aceh Selatan tersebut berada di Polres Subulussalam.

“Honda tersebut terjaring razia rutin pihak Lantas Polres Subulussalam, saat adik pemilik rental mobil ingin mencari oknum honorer di Subulussalam. Karena tidak bisa menunjukkan surat kendaraan, Sepmor tersebut diboyong ke Mapolres Subulussalam,” ungkapnya.

Baca Juga :  PKL Alun-Alun Kota Cimahi Di Relokasi Ke Pasar Atas Baru

Atas kejadian tersebut, Tomingse meminta kepada Bupati Aceh Selatan Tgk. Amran agar segera menginstruksikan pihak DLH mengurus atau mengambil kembali aset tersebut.

“Karena kendaraan operasional DLH tersebut adalah milik negara yang rentan digelapkan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab,” pungkasnya, seraya meminta kepada pihak hukum agar menangkap oknum tersebut.

Berita Terkait

Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat
Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem
Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah
Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan
Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0
RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati
Ditjenpas Beri Reward Pegawai Lapas Narkotika Pamekasan
Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 13:59 WIB

Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat

Minggu, 9 November 2025 - 08:40 WIB

Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem

Sabtu, 8 November 2025 - 13:01 WIB

Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah

Kamis, 6 November 2025 - 22:06 WIB

Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0

Kamis, 6 November 2025 - 21:03 WIB

RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati

Berita Terbaru

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, menerima reward rekor muri lomba lari dengan penggunaan gelang bercahaya terbanyak, (dok. regamedianews).

Daerah

Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat

Minggu, 9 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Wakil Bupati Pamekasan H. Sukriyanto, (dok. foto istimewa).

Daerah

Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem

Minggu, 9 Nov 2025 - 08:40 WIB

Caption: korban tergeletak di jalan bersimbah darah diatas sepeda motor, di sekitar Monumen Arek Lancor Pamekasan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor

Minggu, 9 Nov 2025 - 07:29 WIB

Caption: konferensi pers, Kasat Reskrim Polres Pamekasan ungkap kasus pembunuhan pria dengan cara dibacok dan dibakar, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polres Pamekasan Dalami Pembunuhan Pria Sokobanah

Sabtu, 8 Nov 2025 - 10:24 WIB