Satu Dari Empat Calon Rektor UTM Gugur

- Jurnalis

Rabu, 5 Oktober 2022 - 04:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: pamflet empat bakal calon rektor UTM dinyatakan lolos seleksi administrasi, (Doc: Syamsul Arifin/RMN).

Caption: pamflet empat bakal calon rektor UTM dinyatakan lolos seleksi administrasi, (Doc: Syamsul Arifin/RMN).

Bangkalan || Rega Media News

Hasil rapat tertutup Senat Universitas Trunojoyo Madura (UTM) merekomendasikan tiga bakal calon rektor yang dinyatakan lolos ketahap selanjutnya, Selasa, (04/10/22) kemarin. Hasil rekomendasi tersebut melalui proses pemilihan rapat tertutup oleh Senat UTM.

Tiga calon tersebut yaitu Dr. Safi’ memperoleh 12 suara, Prof. Nunuk Nuswardani memperoleh 11 suara, dan Prof. Mohammad Nizarul Alim mendapatkan 8 suara. Sementara Dr Makhfud Effendi harus gugur pada tahap penyaringan, karena tak memperoleh suara.

Sekretaris Senat UTM, Eko Setiawan menyampaikan, penentuan tiga calon dari empat kandidat rektor tersebut sempat dilakukan tahap musyawarah mufakat. Namun, tidak mendapatkan titik temu, terpaksa dilanjutkan tahap voting.

Baca Juga :  Pengecatan 6 Gedung BLK Bangkalan Dianggarkan Rp 300 Juta

“Total anggota senat ada 32 orang. Namun yang memilih 31 orang, karena satu orang punya hak suara tidak hadir karena bertugas diluar kota,” tuturnya.

Eko mengatakan, hasil penetapan tiga calon rektor ini akan disampaikan ke Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. Visi misi dari para kandidat juga diikutsertakan, agar dilakukan penelusuran rekam jejak.

Baca Juga :  Pemuda Boliyohuto Dukung Upaya Hukum Terkait Fitnah Dan Penghinaan Terhadap Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo

“Ketika sudah disampaikan ke Kementerian, maka terserah dari Kementerian, apakah cukup analisis melalui visi misi atau masih butuh wawancara ke para kandidat,” imbuhnya.

Perihal pemilihan rektor UTM masih belum ada jadwal pasti. Sebab, menyesuaikan dari pihak Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, yang juga memiliki hak suara 35%. Sedangkan 65% suara dari anggota senat.

“Kemungkinan bulan November pemilihan rektor, kami menunggu jadwal dari kementerian. Suara dari kementerian sekitar 17 suara, anggota senat 32 suara,” ungkapnya.

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB