Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta Dimutasi

- Jurnalis

Selasa, 11 Oktober 2022 - 01:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Irjen Pol Nico Afinta, (Doc: Pontas.ID).

Caption: Irjen Pol Nico Afinta, (Doc: Pontas.ID).

Surabaya || Rega Media News

Beredar Surat Telegram Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Nomor: ST/2134/X/KEP/2022, tertanggal 10 Oktober 2022, tentang mutasi sejumlah jenderal di lingkungan Polri.

Salah satunya yakni, Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta yang akan digantikan jabatannya oleh Irjen Pol Teddy Minahasa Putra, sebelumnya menjabat Kapolda Sumatera Barat.

Baca Juga :  12 Penerima Insentif Guru Madin di Bangkalan Diduga Fiktif, Dewan Minta Bupati Kroscek

Sementara, eks Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta dimutasi ke Mabes Polri, dengan jabatan barunya sebagai Staf Ahli Bidang Sosial Budaya (Sahlisosbud) Kapolri.

Sedangkan jabatan Kapolda Sumatera Barat akan digantikan Irjen Pol Rusdi Hartono, yang sebelumnya menjabat sebagai Widyaiswara Utama Sespim Lemdiklat Polri.

Baca Juga :  Pegawai Teladan Lapas Narkotika Pamekasan Diganjar Reward

Terpisah, Kabid Humas Polda Jawa Timur Kombes Pol Dirmanto membenarkan, terkait Surat Telegram Kapolri tentang mutasi Kapolda Jawa Timur.

“Iya benar, ada mutasi dan merupakan hal biasa ditubuh Polri,” ucap polisi berpangkat tiga melati emas dipundaknya tersebut, Senin (10/10/2022), dikutip dari seputarindonesia.net.

Berita Terkait

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Berita Terbaru

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB