3 Desa di Sampang Digenjot Program Pemulihan Ekonomi Nasional

- Jurnalis

Kamis, 3 November 2022 - 15:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: ilustrasi, (Doc: Okezone Economy).

Caption: ilustrasi, (Doc: Okezone Economy).

Sampang || Rega Media News

Sebanyak tiga Desa di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, mendapatkan program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) tahun 2022 dari Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI.

Penggerak Swadaya Muda, Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa (DPMD) Kabupaten Sampang A. Muhibbur Rido menyampaikan, dana program PEN itu diberikan kepada tiga desa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Yakni, Desa Robatal Kecamatan Robatal, Desa Bulmatet dan Karang Penang Oloh Kecamatan Karang Penang,” terang Rido kepada regamedianews.com, Kamis (03/11/2022).

Baca Juga :  Tingkatkan Bidang Informasi, MKKS SMA Swasta Sampang Gandeng SMSI

Untuk anggaran dari tiga desa tersebut, jelas Rido, diantaranya Pembangunan Jalan Desa Bulmatet Rp 474 juta, Pembangunan Jembatan Karang Penang Oloh Rp 574 juta.

“Selain itu, juga ada Pembangunan Jalan Desa Karang Penang Oloh Rp 274 dan Pembangunan jalan Desa Robatal Rp 474 juta,” imbuhnya.

Rido menambahkan, tiga desa tersebut pembangunannya dengan Lapis Penetrasi (LAPEN). Tujuannya, agar program PEN ini benar-benar bermanfaat, dan bisa meningkatkan taraf perekonomian masyarakat pedesaan setelah pandemi Covid-19.

Baca Juga :  Ribuan Massa Dari Paslon Mantap Tuntut Dugaan Kecurangan Pilkada Sampang

“Pembangunan akses transportasi perdesaan merupakan kunci penting dalam pembangunan sosial dan ekonomi perdesaan, agar masyarakat dapat menjangkau pusat-pusat penting di setiap desa,” pungkasnya.

Sementara, pantauan di laman LPSE Kabupaten Sampang bahwa program PEN tiga desa tersebut saat ini masih proses tender.

Berita Terkait

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot
DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495
Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 19:25 WIB

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Selasa, 4 November 2025 - 13:05 WIB

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 November 2025 - 09:09 WIB

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 11:03 WIB

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Berita Terbaru

Caption: tampak jenazah korban tersambar petir, Firmansyah, saat berada di rumah duka di Desa Daleman, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Rabu, 5 Nov 2025 - 20:36 WIB

Caption: ilutrasi gambar AI, Fajar Firmansyah pengamat kebijakan publik lokal, (dok. regamedianews).

Daerah

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Rabu, 5 Nov 2025 - 19:25 WIB

Caption: tampak mobil pickup warna hitam dikendarai Muhammad Fauzi terperosok ke laut, usai tabrak pembatas jalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Rabu, 5 Nov 2025 - 11:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD, dalam rangka memperingati Hari Jadi Pamekasan ke-495, (dok. regamedianews).

Daerah

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, meninjau dan membaca buku di stand dalam acara Festival Literasi Sampang 2025, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Selasa, 4 Nov 2025 - 09:09 WIB