Humas Polri Diharapkan Bangun Kemitraan Bersama Media

- Jurnalis

Kamis, 3 November 2022 - 03:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kepala Divisi Humas Mabes Polri, Irjen Pol Dedi Prasetyo, (Doc: Humas Mabes Polri).

Caption: Kepala Divisi Humas Mabes Polri, Irjen Pol Dedi Prasetyo, (Doc: Humas Mabes Polri).

Jakarta || Rega Media News

Kepala Divisi Humas Mabes Polri, Irjen Pol Dedi Prasetyo, berharap Humas Polri dapat membangun kemitraan bersama media dan masyarakat, untuk bersama-sama menekan penyebaran informasi hoax.

Hal itu diungkapkan Dedi, saat menghadiri acara Syukuran Hari Ulang Tahun Humas Polri ke-71, di Gedung Divisi Humas Mabes Polri, Jakarta Selatan, Selasa (01/11/2022).

“Harapan saya adalah, Humas Polri mampu membangun networking dengan semua lapisan masyarakat,” tutur Dedi, dilansir dari halaman resmi Divisi Humas Mabes Polri (03/11/2022).

Baca Juga :  Satgas TMMD Sampang Finishing Tambahan MCK

Dedi menuturkan, media merupakan rekan Polri yang paling utama, dalam upaya menekan penyebaran berita hoax yang beredar di media sosial.

“Namun tidak cukup dengan itu, kita masih harus memperluas networking kita, membangun komunikasi dengan orang yang tidak sefrekuensi dan menggunakan sosial media yang berbeda, agar kita bisa mudah berkomunikasi dengan mereka,” tutur Dedi.

Baca Juga :  Pertanyakan Kejelasan Ijazah & NIM Mahasiswa, Alumni Angkatan 2008 Datangi STKIP Bangkalan

Selain itu, Dedi menegaskan, Humas Polri bukan hanya sebagai juru bicara atau sekedar mengklarifikasi setiap kejadian, serta mengupdate setiap isu.

“Iya, itu sangat penting bagi masyarakat. Tapi jauh peran yang real itu, adalah bagaimana di media sosial kita mampu memberikan literasi dan edukasi kepada masyarakat, dan menekan penyebaran berita hoax yang sangat luar biasa menginjak tahun 2022 ini,” tandasnya.

Berita Terkait

Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif
Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM
Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang
SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN
Fadli Zon Dorong Modernisasi Museum Cakraningrat
SKK Migas Gandeng Media, Maksimalkan Multiplier Effect dan Targetkan TKDN 57%
Bupati Sampang Slamet Junaidi Dinobatkan Sebagai Bangsawan
Pemdes Gunung Rancak Bangun Program Ketahanan Pangan dan Jalan Beton Capai 1.037 Meter Gunakan Dana Desa 2025

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 08:18 WIB

Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif

Senin, 5 Januari 2026 - 19:19 WIB

Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM

Senin, 5 Januari 2026 - 08:18 WIB

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Rabu, 24 Desember 2025 - 19:03 WIB

SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN

Selasa, 23 Desember 2025 - 22:44 WIB

Fadli Zon Dorong Modernisasi Museum Cakraningrat

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB