AKBP Siswantoro Resmi Jabat Kapolres Sampang

- Jurnalis

Kamis, 19 Januari 2023 - 20:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: AKBP Arman berjabat tangan dengan AKBP Siswantoro usai sertijab, (dok. Humas Polda Jawa Timur).

Caption: AKBP Arman berjabat tangan dengan AKBP Siswantoro usai sertijab, (dok. Humas Polda Jawa Timur).

Surabaya,- Pasca melaksanakan upacara serah terima jabatan di Gedung Patuh Lt.2 Mako Polda Jawa Timur, Kamis (19/01/2023), AKBP Siswantoro resmi menjabat sebagai Kapolres Sampang.

Sebelumnya, Kapolres Sampang dijabat AKBP Arman, kini menjabat Wadirreskrimsus Polda Jatim. Sementara, AKBP Siswantoro sebelumnya menjabat Kasubditgakkum Ditpolairud Polda Jatim.

Dalam upacara serah terima jabatan tersebut, dipimpin langsung Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Toni Harmanto, dihadiri Wakapolda Jatim Brigjen Pol Slamet Hadi Supraptoyo, serta para Pejabat Utama Polda Jatim.

Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Dirmanto mengatakan, serah terima jabatan dilaksanakan, setelah Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengeluarkan Surat Telegram Rahasia (STR) bernomor ST/2774/XXI/2022 pada 23 Desember 2022 lalu.

“Mutasi jabatan ini dilakukan kepada Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim serta Kapolres jajaran Polda Jatim. Diantaranya, Kapolres Sampang AKBP Arman yang kini telah menjabat Wadirreskrimsus Polda Jatim,” ujar Dirmantoro.

Baca Juga :  Pemkot Cimahi Akan Vaksinasi Wilayah Yang Masih Tinggi Sebaran Covid-19

Sebelumnya, terang Dirmanto, jabatan Wadirreskrimsus dijabat oleh AKBP Zulham Effendi yang akan mengemban jabatan barunya sebagai Kabid Propam Polda Sulawesi Selatan.

“Sedangkan jabatan Kapolres Sampang yang sekarang dijabat AKBP Siswantoro, sebelumnya menjabat sebagai Kasubditgakkum Ditpolairud Polda Jatim,” pungkas Dirmanto.

Berita Terkait

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar
Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut
13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 08:38 WIB

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Kamis, 27 November 2025 - 22:07 WIB

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Berita Terbaru

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan, saat pelepasan ekspor produk tembakau unggulan Madura, (dok. Kurdi / Regamedianews).

Daerah

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:38 WIB

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB