Santri Bangkalan Tewas Dikeroyok

- Jurnalis

Rabu, 8 Maret 2023 - 16:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: jenazah santri Bangkalan yang meninggal dunia akibat dikeroyok, (dok. Syafin Regamedianews).

Caption: jenazah santri Bangkalan yang meninggal dunia akibat dikeroyok, (dok. Syafin Regamedianews).

Bangkalan,- Seorang santri di Bangkalan, Madura, Jawa Timur, meninggal dunia diduga akibat dikeroyok sekelompok temanya (sesama santri).

Berdasarkan informasi yang dihimpun regamedianews com, kejadian pengeroyokan tersebut terjadi di salah satu pondok pesantren wilayah Kecamatan Geger, Bangkalan.

Kapolsek Geger AKP Suyitno saat dikonfirmasi membenarkan, atas kejadian pengeroyokan terhadap santri, yang dilakukan oleh santri lainnya.

“Iya benar, ada kejadian penganiayaan di pondok pesantren yang dilakukan oleh kakak kelasnya,” ujar Suyitno, Rabu (08/03/2023).

Lebih lanjut perwira berpangkat tiga balok emas ini mengungkapkan, dari pengeroyokan tersebut, korban (santri) meninggal dunia. Korban dibawa ke Rumah Sakit Bangkalan, guna dilakukan autopsi.

“Iya, santri korban pengeroyokan itu meninggal dunia dan dilakukan autopsi di rumah sakit Bangkalan,” terang Suyitno kepada awak media.

Baca Juga :  Ratusan Alumni IKABA Kawal Sidang Perdana Pelaku Penembakan Subaidi

Suyitno mengungkapkan, saat ini petugas kepolisian Bangkalan masih memanggil saksi-saksi, guna dimintai keterangan atas peristiwa tersebut.

“Yang jelas ada, sekitar 16 orang diamankan ke Mapolres Bangkalan, untuk dimintai keterangan. Untuk selanjutnya, langsung konfirmasi ke Humas saja ya…!,” imbuhnya.

Namun, hingga berita ini diterbitkan, belum diketahui motif pengeroyokan hingga menyebabkan korban meninggal dunia.

Berita Terkait

Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang
Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai
Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap
Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo
Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan
Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa
Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi
Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 21:35 WIB

Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang

Minggu, 16 November 2025 - 16:24 WIB

Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai

Jumat, 14 November 2025 - 09:05 WIB

Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo

Kamis, 13 November 2025 - 23:14 WIB

Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan

Kamis, 13 November 2025 - 18:12 WIB

Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa

Berita Terbaru

Caption: anggota Polres Sampang saat berada di lokasi ditemukannya Moh Ghibran, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang

Minggu, 16 Nov 2025 - 21:35 WIB

Caption: warga mengevakuasi korban dari sungai Dusun Tase'an Desa Paseyan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai

Minggu, 16 Nov 2025 - 16:24 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB

Caption: Ketua DPW Partai NasDem Jatim Lita Machfud Arifin, sampaikan sambutannya saat konsolidasi dengan DPD Partai NasDem Sampang, (dok. regamedianews).

Politik

DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:47 WIB