Polisi Gandeng Pelajar Sampang Sajikan Service Gratis

- Jurnalis

Kamis, 22 Juni 2023 - 15:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Pelajar SMKN 1 Omben bersama Polsek Omben berikan pelayanan service motor gratis kepada masyarakat, (dok. regamedianews).

Caption: Pelajar SMKN 1 Omben bersama Polsek Omben berikan pelayanan service motor gratis kepada masyarakat, (dok. regamedianews).

Sampang,- Berbagai macam kegiatan positif yang dilakukan Polsek jajaran Polres Sampang, Jawa Timur, dalam rangka menyambut dan memeriahkan HUT Bhayangkara ke-77.

Salah satunya, dengan cara menyajikan pelayanan service sepeda motor secara gratis yang dilakukan Polsek Omben, berkolaborasi dengan pelajar SMKN 1 Omben, Kamis (22/06/2023) pagi.

Pantauan awak media, lokasi service gratis tersebut dilaksanakan di Mako Polsek Omben, memberikan service berupa pelayanan Tune-up ringan sistem injeksi.

Selain itu, Polsek jajaran Polres Sampang ini, juga melayani pembersihan CVT, reset sistem injeksi dan pemberian cairan sistem injeksi kendaraan sepeda motor.

Baca Juga :  Membangun Kesadaran Kaum Muda Akan Bahaya Narkotika

Kapolres Sampang AKBP Siswantoro, melalui Kapolsek Omben Iptu Andrik Soejarwanto mengatakan, pelayanan service motor gratis tersebut merupakan kegiatan sosial.

“Service motor gratis, dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara ke-77. Kami bekerja sama dengan SMKN 1 Omben,” ujar Andrik kepada regamedianews.com.

Andrik mengungkapkan, pelayanan service motor gratis ini dilakukan dalam sehari, dan terima kasih kepada SMKN 1 Omben, karena turut menyukseskan HUT Bhayangkara.

“Kami bersyukur, karena pelayanan service motor gratis mendapat perhatian dari masyarakat. Tadi, ada 12 sepeda motor masyarakat yang di service,” pungkasnya.

Sementara itu, Nia Fatmawati ketua Program Keahlian Teknik Kendaraan Ringan Otomotif (TKRO) SMKN 1 Omben menjelaskan, service gratis di Polsek Omben merupakan program berkala.

Baca Juga :  Rektor UTM Dorong RKPD 2023, Pemkab Bangkalan Fokus Kawasan Wisata dan Industri Halal

“Tujuannya, pelajar jurusan TKRO dapat mengaplikasikan pembelajaran yang sudah diperoleh selama di sekolah kepada masyarakat,” jelasnya kepada awak media ini.

Selain itu, imbuh Nia, dalam rangka turut mensukseskan dan menyambut HUT Bhayangkara ke-77, pada 01 Juli 2023 mendatang, oleh Polsek Omben jajaran Polres Sampang.

“Semoga dengan adanya kerjasama ini, menjadi program bermanfaat, serta dapat melatih pelajar memberikan pelayanan ramah kepada masyarakat,” pungkasnya.

Berita Terkait

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB