Cawapres Mahfud MD Kunjungi Pesantren di Sampang

- Jurnalis

Kamis, 11 Januari 2024 - 11:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Mahfud MD saat silaturahmi ke Ponpes Darul Ulum II Al-Wahidiyah Desa Gersempal, (dok. regamedianews).

Caption: Mahfud MD saat silaturahmi ke Ponpes Darul Ulum II Al-Wahidiyah Desa Gersempal, (dok. regamedianews).

Sampang,- Calon Wakil Presiden RI Mahfud MD kunjungan ke sejumlah pondok pesantren di Omben, Sampang, Madura, Jawa Timur, Kamis (11/01/2024) pagi.

Kunjungannya tersebut, diantaranya ke Ponpes Darul Ulum II Al-Wahidiyah Desa Gersempal, dan Ponpes Nahdlatut Thullab Taman Anom Desa Omben.

Pantauan regamedianews dilokasi, kunjungan Mahfud MD Cawapres dari paslon nomor urut 3 ini, dihadiri sejumlah ulama’ Madura.

Baca Juga :  Tahun 2018, Pemkab Pamekasan Patok Harga Tembakau Sekian Rupiah

Selain silaturahmi, juga dilaksanakan Halaqoh Kebangsaan di Ponpes Nahdlatut Thullab Taman Anom Omben.

Jauhari pelaksana acara mengatakan, kunjungan Mahfud MD ke Pesantren Taman Anom, dalam rangka silaturahmi dengan kiai di Madura.

“Silaturahmi pak Mahfud dikemas dalam acara holaqoh kebangsaan, bersama ulama’ dan tokoh masyarakat se-Madura,” ujarnya.

Baca Juga :  BPJS Kesehatan Cabang Pamekasan Pastikan Pembayaran Klaim Dengan Cara First In First Out

Namun, sebelumnya masih silaturahmi ke kiai Jakfar Yusuf pengasuh Ponpes Darul Ulum II Al-Wahidiyah Desa Gersempal.

“Kemudian ke kiai Zubaidi Muhammad, pengasuh Ponpes Nahdlatut Thullab Taman Anom,” ucapnya.

Untuk sekedar diketahui, kunjungan Cawapres Mahfud MD pasangan Capres Ganjar Pranowo ini, disambut antusias para santri dan masyarakat.

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB