Pendistribusian Logistik Pemilu di Pamekasan Dikawal Ketat

- Jurnalis

Minggu, 11 Februari 2024 - 21:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: tampak truk pengangkut logistik Pemilu 2024 di Pamekasan mulai diberangkatkan, (dok. regamedianews).

Caption: tampak truk pengangkut logistik Pemilu 2024 di Pamekasan mulai diberangkatkan, (dok. regamedianews).

Pamekasan,- Pendistribusian logistik Pemilu 2024 di setiap kecamatan di Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, dikawal ketat.

“Pendistribusian logistik ini secara bertahap,” ujar Kasi Humas Polres setempat AKP Sri Sugiarto, di gudang logistik Pemilu, Jl.Larangan Tokol, Sabtu (10/02).

Saat pendistribusian, kata Sri Sugiarto, mengerahkan personel Polres dan Polsek jajaran, serta dibantu personel Koramil.

Baca Juga :  Pemdes Banyumas Dongkrak Potensi Ekonomi Desa

“Dalam pengawalannya menggunakan kendaraan dinas R4 dan R2. Juga dikawal petugas KPU dan Bawaslu,” jelasnya.

Sri Sugiarto menyampaikan, kerja sama antara TNI-Polri, KPU, Bawaslu dan pihak terkait sangat penting, untuk menjaga integritas logistik Pemilu.

“Dengan sinergisitas dan kerja sama yang baik, kami berharap Pemilu di di Pamekasan berlangsung aman, damai dan kondusif,” harapnya.

Baca Juga :  Tak Pakai Masker, Santri di Sampang Disanksi "Baca Do'a Selamat"

Sri Sugiarto menegaskan, pihaknya juga mengantisipasi adanya oknum tidak bertanggung jawab, yang ingin mengganggu jalannya Pemilu 2024.

“Kami akan menindak tegas siapa pun, yang mencoba mengganggu jalanya Pemilu,” tegasnya.

Untuk diketahui, pendistribusian logistik Pemilu 2024, dilepas secara simbolis Kapolres Pamekasan, didampingi Dandim 0826, ketua KPUD, Bawaslu dan ketua PPK.

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB