Massa PABPDSI Demo PJ Bupati Sampang

- Jurnalis

Kamis, 16 Mei 2024 - 18:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: demonstran saat memadati depan kantor Bupati Sampang, (dok. regamedianews).

Caption: demonstran saat memadati depan kantor Bupati Sampang, (dok. regamedianews).

Sampang,- Kesekian kalinya, Penjabat (PJ) Bupati Sampang Rudi Arifiyanto kembali didemo ribuan massa, Kamis (16/05/2024) siang.

Demo kali ini, massa tergabung dalam Persatuan Anggota Badan Permusyawaratan Desa Seluruh Indonesia (PABPDSI) Sampang.

Demonstran yang rata-rata terdiri dari ratusan anggota BPD itu, menuntut agar PJ Bupati Rudi Arifiyanto mundur dari jabatan.

Tuntutan tersebut, pasca terbitnya surat keputusan Bupati, tentang tim evaluasi kinerja Penjabat Kepala Desa Kabupaten Sampang.

Baca Juga :  Sambut Hari Bhayangkara, Polres Gorut Salurkan 10 Ton Beras Ditengah Covid-19

Holip korlap aksi mengatakan, demo ini menindak lanjuti dugaan tindakan penyalahgunaan kekuasaan yang dilakukan PJ Bupati Sampang.

Menurut Holip, surat keputusan itu telah menabrak norma dan ketentuan berlaku, untuk memuluskan kepentingan politik tertentu.

“Makanya, menjelang Pilkada Sampang, Penjabat (PJ) Kepala Desa dievaluasi,” ujar Holip, Kamis (16/05) siang.

Maka dari itu, tegas Holip, pihaknya menuntut pertanggungjawaban PJ Bupati, dalam rangka menjaga kondusivitas wilayah.

Baca Juga :  Curah Hujan Menurun, Petani di Sumenep Mulai Tanam Benih Tembakau

“Kami mendesak PJ Bupati Sampang mundur dari jabatannya, karena terkesan hanya menjadi boneka politik semata,” pungkasnya.

Disisi lain, saat demonstrasi berlangsung, nyaris terjadi kericuhan, lantaran demonstran mencoba merengsek masuk untuk menemui PJ Bupati.

Sementara, Anang Djunaidi Sekretaris Tim Evaluasi PJ Kades saat menemui demonstran menyampaikan, jika PJ Bupati Sampang tidak dapat menemui.

“Pak PJ Bupati tidak ada di kantor, karena ada kegiatan diluar,” pungkasnya.

Berita Terkait

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Senin, 26 Januari 2026 - 17:28 WIB

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Januari 2026 - 08:29 WIB

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB