Tim Rumah Juang Aba Idi Tingkatkan Soliditas Raih Kemenangan

- Jurnalis

Rabu, 17 Juli 2024 - 16:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Tim Rumah Juang H.Slamet Junaidi saat rapat konsolidasi di kantornya, Jl.Selong Permai Sampang, (dok. regamedianews).

Caption: Tim Rumah Juang H.Slamet Junaidi saat rapat konsolidasi di kantornya, Jl.Selong Permai Sampang, (dok. regamedianews).

Sampang,- Dalam upaya memperkuat dukungan politik menjelang Pilkada Sampang 2024, Tim Rumah Juang H.Slamet Junaidi (Aba Idi) melaksanakan konsolidasi.

Arifin anggota Tim Rumah Juang mengatakan, pertemuan yang dikemas konsolidasi tersebut, untuk memperkokoh strategi dan mempererat hubungan personal.

“Kami menekankan pentingnya kerja sama dan soliditas tim, dalam mencapai kemenangan Bapaslon H.Slamet Junaidi dengan Ra Mahfud,” ujar Arifin, Rabu (17/07) siang.

Bahkan, timnya terus bersatu dan bekerja sama dengan seluruh elemen masyarakat, untuk memastikan kemenangan Pilbup Sampang pada November mendatang.

Baca Juga :  Mobil Penumpang Warga Sampang Hangus Terbakar

Arifin menambahkan, pendekatan yang mereka terapkan adalah inklusif dan mengutamakan kepentingan rakyat.

“Kami berkomitmen untuk mendengarkan aspirasi masyarakat, serta membawa perubahan positif bagi daerah ini,” tegasnya.

Konsolidasi yang diadakan oleh Tim Rumah Juang juga melibatkan tokoh-tokoh masyarakat, pemuda, serta berbagai organisasi lokal.

“Hal itu, guna memberikan pemahaman tentang visi dan misi Bapaslon Aba Idi dan Ra Mahfud, serta rencana kerja yang akan diimplementasikan,” tandasnya.

Baca Juga :  Gara-Gara Pergoki Suami Lagi Bersama WIL, Istri Dibogem Pakai Batu Bata

Lanjut Arifin mengatakan, saat ini anggota Tim Rumah Juang terlihat antusias dan bersemangat dalam mengikuti setiap rangkaian acara.

“Kami berkomitmen untuk terus menggalang dukungan dan menyebarkan informasi positif mengenai Bapaslon Aba Idi bersama Ra Mahfud,” ungkapnya.

Menurut Arifin, konsolidasi yang dilakukan secara intensif, diharapkan dukungan terhadap Aba Idi semakin solid dan merata.

“Kami Tim Rumah Juang optimis, upaya ini akan membuahkan hasil yang maksimal pada hari pemilihan nanti,” pungkasnya.

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB