Lapas Narkotika Pamekasan Ikuti Webinar Series Kemenkumham

- Jurnalis

Senin, 5 Agustus 2024 - 18:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kalapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan bersama staf, saat mengikuti zoom meeting webinar series Kemenkumham, (dok. regamedianews).

Caption: Kalapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan bersama staf, saat mengikuti zoom meeting webinar series Kemenkumham, (dok. regamedianews).

Pamekasan,- Guna meningkatkan kompetensi serta profesionalisme, Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan, Jawa Timur, mengikuti webinar series.

Kegiatan tersebut, dalam rangka memperingati Hari Pengayoman Ke-79 yang diselenggarakan Kemenkumham RI.

Webinar yang berlangsung selama satu minggu ini, mengusung tema “SDM Berkualitas Menyongsong Indonesia Emas 2045”.

Menkumham Yasonna Laoly menekankan, pentingnya peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM), dalam mencapai visi Indonesia Emas 2045.

Ia menjelaskan, Hari Pengayoman adalah momentum untuk mengingatkan tentang pentingnya memberikan perlindungan.

“Termasuk bimbingan, dan pembinaan bagi warga binaan,” ujarnya, Senin (05/08).

Melalui webinar, berharap dapat memperkuat kapasitas petugas Lapas, dalam menjalankan tugas pengayoman dengan lebih baik.

Baca Juga :  Anggaran DD/ADD Tahun 2020 Di Kabupaten Bangkalan Mencapai 442 Miliar

Webinar series ini mencakup berbagai topik penting, seperti strategi pembinaan, rehabilitasi narapidana dan pendekatan keadilan restoratif.

“Serta teknik mediasi dan resolusi konflik di dalam Lapas,” tandas Yasonna.

Menurutnya, salah satu sesi yang mendapat perhatian khusus, diskusi mengenai pemanfaatan teknologi informasi.

“Hal itu, ntuk mendukung proses pengayoman dan pemasyarakatan yang lebih efektif,” pungkas Yasonna.

Sementara itu, Kalapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan Yhoga Aditya Ruswanto menyatakan, webinar ini sangat bermanfaat para pegawai.

“Kami mendapatkan banyak pengetahuan baru yang dapat langsung diterapkan dalam tugas sehari-hari,” ujarnya.

Menurut Yhoga, webinar tersebut sangat membantu, dalam memberikan pengayoman yang lebih baik kepada warga binaan.

Baca Juga :  Pimpin Hardiknas, Wabup Sampang Harap Pendidik Semangat Transfer Ilmu

Dengan terselenggaranya webinar series ini, Kemenkumham berharap dapat menciptakan sinergi yang lebih baik antara berbagai Lapas di Indonesia.

“Juga dapat mendorong terciptanya sistem Pemasyarakatan yang lebih humanis dan efektif,” tandasnya.

Oleh karena itu, peringatan Hari Pengayoman ini diharapkan tidak hanya menjadi simbol.

“Tetapi juga menjadi langkah konkret dalam meningkatkan kualitas Pengayoman di Lapas,” pungkasnya.

Sekedar diketahui, webinar series tersebut dilaksanakan melalui aplikasi zoom meeting dan streaming BPSDM KUMHAM TV.

Webinar series ini menghadirkan narasumber terkemuka, termasuk pakar hukum, psikolog, dan praktisi pemasyarakatan.

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB