Pegawai Teladan Lapas Narkotika Pamekasan Diganjar Reward

- Jurnalis

Selasa, 3 September 2024 - 23:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan memberikan piagam penghargaan kepada pegawai Lapas yang teladan, (dok. regamedianesw).

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan memberikan piagam penghargaan kepada pegawai Lapas yang teladan, (dok. regamedianesw).

Pamekasan,- Anang Nugroho staf Bimkeswat Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan, Jawa Timur, menerina reward (penghargaan).

Pemberian reward tersebut, dalam rangka implementasi Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK).

Selain itu, juga sebagai implementasi Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM), di lingkungan Lapas.

Kepala Lapas Narkotika Pamekasan Yhoga Aditya Ruswanto mengatakan, pemberian penghargaan itu karena telah menunjukkan dedikasinya.

“Kinerjanya luar biasa dalam menjalankan tugasnya, dia mendapatkan predikat pegawai teladan triwulan ketiga,” ujarnya, Selasa (03/09/24).

Baca Juga :  DPRD Sampang Gelar Paripurna Persetujuan Raperda Pertanggungjawaban APBD 2019

Yhoga mengatakan, reward yang diberikan kepada Anang Nugroho selaku staf Bimkeswat, berupa piagam penghargaan.

“Penghargaan ini diharapkan dapat menjadi motivasi bagi seluruh pegawai, untuk meningkatkan profesionalisme dan integritas dalam bekerja,” tuturnya.

Menurut Yhoga, penghargaan ini tidak hanya sebagai bentuk apresiasi, tetapi juga sebagai dorongan bagi kita semua.

“Yakni, untuk selalu memberikan yang terbaik dalam menjalankan tugas dan fungsinya masing-masing dalam melayani masyarakat,” ujarnya.

Sementara itu, Anang Nugroho Staf Bimkeswat merasa sangat bangga, atas pemberian penghargaan tersebut oleh Kalapas Narkotika.

Baca Juga :  557 CJH Asal Sampang Siap Diberangkatkan Ke Tanah Suci

“Saya sangat bersyukur dan berterima kasih atas penghargaan ini,” ucapnya.

Anang mengungkapkan, penghargaan ini bukan hanya untuk dirinya pribadi, tetapi untuk rekan-rekan kerja yang selalu mendukung dan bekerja sama dengan baik.

“Saya akan terus berusaha memberikan yang terbaik dalam menjalankan tugas, demi kemajuan bersama Lapas Narkotika Pamekasan,” ungkapnya.

Perlu diketahui, terdapat beberapa aspek dalam penilaian pegawai teladan yaitu aspek integritas, komitmen, kedisiplinan, kerjasama dan etika kedinasan.

Berita Terkait

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Berita Terbaru

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB