Polisi Masuk Pasar Sampang, Antisipasi Peredaran Upal

- Jurnalis

Rabu, 11 September 2024 - 09:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kasat Binmas Polres Sampang dan anggotanya blusukan ke Pasar Srimangunan, (dok. Humas  Polri).

Caption: Kasat Binmas Polres Sampang dan anggotanya blusukan ke Pasar Srimangunan, (dok. Humas Polri).

Sampang,- Momen tradisi maulid nabi, Satbinmas Polres Sampang jajaran Polda Jawa Timur blusukan ke pasar.

Blusukan tersebut mulai ke pasar Srimangunan, pasar Rongtengah hingga ke pertokoan emas di Jl.Panglima Sudirman.

Kasat Binmas Polres Sampang AKP Moh Mohni mengatakan, saat blusukan pihaknya memberikan himbauan.

“Para pedagang kami imbau, agar waspada peredaran uang palsu (upal),” ujarnya, Selasa (11/09/24).

Baca Juga :  Tim Resmob Polrestabes Surabaya Tembak Mati Pelaku Curanmor Asal Sampang

Ia berharap, pedagang juga harus peka dan cerdas, dalam membedakan uang palsu atau asli.

“Cara pendeteksian uang menggunakan metode 3D yaitu Dilihat, Diraba dan Diterawang,” jelasnya.

Lanjut Mohni mengatakan, pedagang disarankan menyediakan mesin deteksi uang, atau money detector di kios atau toko miliknya.

“Maka dengan cara itu, kita dapat meminimalisir kerugian akibat peredaran uang palsu,” tandasnya.

Terpisah, Kapolres Sampang AKBP Hendro Sukmono menambahkan, sambang Kamtibmas ke pasar dan toko emas, upaya Polri dalam Harkamtibmas.

Baca Juga :  Memasuki Masa Tenang, Bawaslu Sampang Tertibkan APK Yang Masih Terpasang

“Karena saat ini sudah momen tradisi maulid nabi, banyak orang berbelanja kebutuhan pokok,” ujarnya.

Kata Hendro, sudah banyak masyarakat yang merayakan maulid nabi Muhammad SAW tahun 1446 hijriyah.

“Dengan mengadakan pengajian dan kenduri di rumah, musholla, masjid atau tempat lain (lapangan),” pungkasnya.

Berita Terkait

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB