Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara Krisis Air Bersih

- Jurnalis

Sabtu, 14 September 2024 - 12:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Forkopimcam Anggrek saat rakor dengan masyarakat terkait krisis air bersih, (dok. regamedianews).

Caption: Forkopimcam Anggrek saat rakor dengan masyarakat terkait krisis air bersih, (dok. regamedianews).

Gorut,- Sejumlah desa di Kecamatan Anggrek, Kabupaten Gorontalo Utara, mengalami krisis air bersih.

Hal itu diketahui, setelah banyaknya keluhan dari masyarakat desa di kecamatan setempat.

Menyikapi persoalan tersebut, Forkopimcam Anggrek telah rapat koordinasi dengan unsur terkait, Jumat (13/09/24).

“Kami carikan solusi terbaik,” ujar Camat setempat Yusuf Abdullah Hasan, usai rakor di aula kantor Desa Datahu.

Baca Juga :  Aktivis Forsa Tuding Kinerja Bawaslu Sampang Tak Jelas

Ia mengungkapkan, ada beberapa desa terdampak krisis air bersih.

“Desa Datahu dan Desa Ibarat,” sebutnya.

Yusuf mengatakan, masyarakat sepakat melakukan normalisasi alira air sungai di Desa Ibarat.

Baca Juga :  Polisi Sita Aset Milik Kades di Bangkalan

“Disitu menjadi sumber utama pengelolaan air bersih, di Perumda Tirta Gerbang Emas,” terangnya.

Tak hanya itu, masyarakat juga bersepakat bekerjasama dengan Perumda tersebut dan Balai Sungai Gorontalo.

“Akan berkontribusi melakukan pengerukan Embung Ilangata yang kini mulai dangkal akibat sedimen,” ucapn Yusuf.

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB