Deteksi Dini, Cegah Lapas Pamekasan Dari Barang Terlarang

- Jurnalis

Senin, 23 September 2024 - 15:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: pihak Lapas Kelas IIA Pamekasan saat memberikan arahan kepada warga binaan, (dok. regamedianews).

Caption: pihak Lapas Kelas IIA Pamekasan saat memberikan arahan kepada warga binaan, (dok. regamedianews).

Pamekasan,- Lembaga pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pamekasan, Jawa Timur, melakukan razia penggeledahan hunian/blok warga binaan.

Penggeledahan tersebut dipimpin langsung Kepala KPLP Lapas setempat Leksono Novan Saputro, Jumat (20/9/2024), dengan menyasar kamar hunian.

Novan mengatakan, penggeledahan bertujuan untuk memastikan blok hunian steril dari barang-barang terlarang didalam Lapas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami razia barang barang terlarang yang dapat mengganggu keamanan sekaligus ketertiban didalam Lapas,” ujarnya.

Selain itu, kata Novan, penggeledahan blok hunian ini dilakukan guna mencegah dan meminimalisir terdapatnya barang terlarang.

Baca Juga :  Viral Video Sejumlah Remaja di Bangkalan Saling Baku Hantam Menjelang Buka Puasa

“Komitmen kami adalah untuk bersih dari narkoba dan barang-barang terlarang lainnya,” tegasnya.

Kendati demikian, Novan meminta warga binaan untuk mematuhi aturan dan tidak mencoba menyelundupkan barang terlarang.

“Dengan harapan dapat memberikan efek jera bagi mereka yang mencoba melanggar aturan,” tandasnya.

Novan mengungkapkan, selama penggeledahan tersebut tidak ditemukan narkoba dan HP, ataupun barang terlarang lainnya.

“Saat razia, kami hanya menemukan benda seperti kabel, sendok, kaca dan barang lainnya yang tidak diizinkan atau ilegal,” terangnya.

Baca Juga :  Tim Mabes Polri dan Polda Jatim Tinjau Posko Lebaran di Bangkalan

Ditempat yang sama, Kasi Kamtib Jarot berharap, kegiatan razia kamar warga binaan, terus dilakukan dengan cermat dan teliti agar Lapas aman.

Adanya razia tersebut, imbuh Jarot, Lapas Pamekasan dapat memberikan sinyal kuat kepada para warga binaan.

Hal itu, agar segala bentuk pelanggaran aturan dan peredaran barang-barang terlarang tidak akan ditoleransi dilingkungan Lapas Pamekasan.

“Tentunya, untuk menjadi bagian dari deteksi dini yang tertuang dalam arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan,” pungkas Jarot.

Berita Terkait

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan
Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi
Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben
PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB
Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda
Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !
Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat
Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 19:24 WIB

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 November 2025 - 18:43 WIB

Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi

Selasa, 11 November 2025 - 15:33 WIB

Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben

Selasa, 11 November 2025 - 09:09 WIB

PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB

Senin, 10 November 2025 - 19:05 WIB

Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda

Berita Terbaru

Caption: berlangsungnya apel trantibum dan kesiapsiagaan bencana hidrometeorologi, di Monumen Arek Lancor Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:24 WIB

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, sampaikan sambutan saat membuka talkshow pelatihan pembelajaran bagi guru dan kepala sekolah, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi

Selasa, 11 Nov 2025 - 18:43 WIB

Caption: Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, tampak di pamflet Pasar Murah dalam rangka memperingati Hari Jadi Provinsi Jawa Timur ke-80, (dok. regamedianews).

Daerah

Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben

Selasa, 11 Nov 2025 - 15:33 WIB

Caption: PLN UP3 Madura menyerahkan bantuan scoop stretcher kepada FRPB Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB

Selasa, 11 Nov 2025 - 09:09 WIB