Sepekan, 1.563 Pelanggar Terjaring Operasi Zebra Semeru di Sampang

- Jurnalis

Selasa, 22 Oktober 2024 - 18:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kaur Bin Ops (KBO) Satlantas Polres Sampang, Ipda Chandra Heriyanto, (dok. regamedianews).

Caption: Kaur Bin Ops (KBO) Satlantas Polres Sampang, Ipda Chandra Heriyanto, (dok. regamedianews).

SAMPANG,- Operasi Zebra Semeru 2024 secara serentak di wilayah hukum jajaran Polda Jawa Timur, sudah memasuki hari ke sembilan.

Salah satunya di Kabupaten Sampang, Madura, ada sebanyak 1.563 pelanggaran yang terjaring Satlantas Polres setempat.

“Operasi Zebra tersebut dilaksanakan selama 14 hari,” ujar Kasat Lantas Polres Sampang AKP Karnoto, melalui KBO Lantas Ipda Chandra Heriyanto, Selasa (22/10) sore.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia mengungkapkan, selama sepekan melaksanakan Operasi Zebra, pihaknya menindak 1.563 pelanggaran.

Baca Juga :  DPMD Sampang Gelar Sosialisasi Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2022

“Terdiri dari tilang manual sebanyak 233 dan teguran 1.330,” jelas perwira berpangkat satu balok emas dipundaknya.

Chandra menambahkan, rata-rata pelanggaran yang mendominasi, diantaranya pengendara yang tidak menggunakan helm.

“Kendaraan yang tidak dilengkapi spion, kenalpot brong, serta tidak dilengkapi surat-surat kendaraan,” jelasnya.

Lanjut Chandra mengungkapkan, kegiatan Operasi Zebra rutin dilaksanakan setiap pagi dan sore hari.

“Sedangkan bertindaknya, kita laksanakan secara hunting sistem, di jalan-jalan yang banyak ditemukan pelanggaran,” tandasnya.

Ia juga menghimbau kepada masyarakat Sampang, agar supaya tertib dalam berkendara dan mematuhi peraturan berlalu lintas.

Baca Juga :  Sat Resnarkoba Polresta Sidoarjo Sanggah Dugaan Minta Tebusan

Cek kelengkapan kendaraan dan kelengkapan surat-surat kendaraan saat bepergian, dan selalu menjaga keselamatan.

“Mematuhi aturan berlalu lintas ini, bukan hanya disaat ada Operasi Zebra, melainkan setiap hari-hari biasa,” imbaunya.

Disisi lain, imbuh Chandra, selama Operasi Zebra berlangsung tidak ada laporan terjadinya kecelakaan lalu lintas (laka lantas).

“Sementara ini nihil, dan kami optimis mudah-mudahan tidak ada terjadinya kecelakaan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju
Perguruan Tinggi Respon Terobosan G2-10, Bupati Thariq Diundang Kuliah Umum di UBM
Polantas Bangkalan Sosialisasi Aturan Kendaraan ODOL
Kemendes PDTT Gelar Bimtek Desa Peduli Iklim
Bangkalan ‘Bherse Ongghu’ Resmi Diluncurkan
Sampang Akan Ada Layanan SIM Keliling
Mahasiswa UIM Kenalkan Manfaat POC PSB
Petugas Lapas Narkotika Pamekasan Dites Urine

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:02 WIB

Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju

Sabtu, 12 Juli 2025 - 16:53 WIB

Perguruan Tinggi Respon Terobosan G2-10, Bupati Thariq Diundang Kuliah Umum di UBM

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:52 WIB

Polantas Bangkalan Sosialisasi Aturan Kendaraan ODOL

Jumat, 11 Juli 2025 - 19:38 WIB

Kemendes PDTT Gelar Bimtek Desa Peduli Iklim

Jumat, 11 Juli 2025 - 11:52 WIB

Bangkalan ‘Bherse Ongghu’ Resmi Diluncurkan

Berita Terbaru

Caption: Ketua IWO Pamekasan (Dyah Heny Andrianty) menyerahkan piagam penghargaan kepada perwakilan Diskominfo Pamekasan (Arif Rachman Syah).

Daerah

Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju

Sabtu, 12 Jul 2025 - 18:02 WIB

Caption: anggota Satlantas Polres Bangkalan sosialisasikan aturan ODOL kepada sopir kendaraan bermuatan berat, (dok. regamedianews).

Daerah

Polantas Bangkalan Sosialisasi Aturan Kendaraan ODOL

Jumat, 11 Jul 2025 - 20:52 WIB

Caption: berlangsungnya bimtek dari Kemendes PDTT melalui Ditjen PDP, tentang desa peduli iklim dan desa tanggap bencana yang ramah anak.

Daerah

Kemendes PDTT Gelar Bimtek Desa Peduli Iklim

Jumat, 11 Jul 2025 - 19:38 WIB

Caption: petugas kebersihan tampak mengendarai kendaraan pengangkut sampah usai peluncuran program 'Bangkalan Bherse Ongghu',  (dok. regamedianews).

Daerah

Bangkalan ‘Bherse Ongghu’ Resmi Diluncurkan

Jumat, 11 Jul 2025 - 11:52 WIB