11 Finalis Lolos Seleksi Duta Batik Madura 2024

- Jurnalis

Jumat, 8 November 2024 - 06:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: para finalis pemilihan Duta Batik Madura tahun 2024, (dok. regamedianews).

Caption: para finalis pemilihan Duta Batik Madura tahun 2024, (dok. regamedianews).

PAMEKASAN,- Sebanyak 6 putri dan 5 putra finalis lolos seleksi pemilihan duta batik Madura tahun 2024.

Hal itu, setelah mengikuti tes semi final pemilihan duta batik yang digelar, di cafe Nirwana, Pamekasan, Minggu (03/11/24).

Dalam acara tersebut, dihadiri paguyuban duta batik Madura, duta parekraf Indonesia, ceo onjhur group manajemen dan dut batik Jawa Timur 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tes semi final duta batik ini dikualisifikasi 3 pos tes interview,” ujar M.Wakil ceo onjhur group manajemen, Kamis (07/11).

Baca Juga :  KPUD Bangkalan Umumkan DCT Anggota DPRD Bangkalan

Ia menjelaskan, pos pertama meliputi keorganisasian, personality dan publik speaking.

“Pos kedua mencakupi wawasan sejarah, budaya dan batik Madura. Pos ketiga menominasikan pos bahasa asing dan komitmen keorganisasian,” terangnya.

Menurut Wakil, hal ini dilaksanakan dengan konsep yang cukup matang. Semuanya ada 11 finalis yang lolos tes.

“Maka, dengan adanya 3 pos tersebut, sudah mampu memberikan kualisifikasi peserta layak menjadi duta dan pelopor batik Madura,” tandasnya.

Baca Juga :  Jelang PTM, Pelajar Bangkalan Mulai Divaksin

Ia berharap, dengan adanya pemilihan Duta Batik Madura 2024, mampu mengakomudir remaja.

“Khususnya dan seluruh kalangan umumnya, terkait kesadaran pelesatrian batik Madura,” pungkasnya.

Bahkan menurut salah satu peserta, kegiatan tersebut sangat memberikan inspirasi dan pengalaman yang luar biasa.

“Karena dapat mendorong saya untuk mengexplore batik dan membranding batik Madura lebih luas “ ujar Muaddibunnas Syukur.

Berita Terkait

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos
Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo
64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 November 2025 - 14:37 WIB

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Senin, 17 November 2025 - 11:42 WIB

14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025

Senin, 17 November 2025 - 08:46 WIB

Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB

Caption: pemotongan pita, tanda selesainya dan peresmian project mahasiswa Program Study Sastra Inggris UTM, (dok. foto istimewa).

Daerah

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Senin, 17 Nov 2025 - 14:37 WIB

Caption: didampingi perwakilan Forkopimda, Kajari Sampang tunjukkan BB narkotika jenis sabu-sabu yang hendak dimusnahkan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika

Senin, 17 Nov 2025 - 13:17 WIB

Caption: Waka Polres Sampang didampingi Kasat Lantas, mengecek kesiapan kendaraan usai apel pasukan Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025

Senin, 17 Nov 2025 - 11:42 WIB