Viral, Aksi Pembacokan Terjadi di Ketapang Sampang

- Jurnalis

Minggu, 17 November 2024 - 23:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: screenshot video viral aksi pembacokan di Desa Ketapang Laok, (dok. regamedianews).

Caption: screenshot video viral aksi pembacokan di Desa Ketapang Laok, (dok. regamedianews).

SAMPANG,- Telah viral aksi pembacokan sekelompok orang di Sampang, Madura, Jawa Timur, Minggu (17/11/24) siang.

Informasi yang dihimpun regamedianews, insiden berdarah itu terjadi di Desa Ketapang Laok, Kecamatan Ketapang.

Usut diusut, santer kabar aksi pembacokan tersebut diduga dilatar belakangi perselisihan Pilkada.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam video viral beredar, tampak seorang pria dikeroyok sekelompok orang dan dibacok menggunakan celurit.

Baca Juga :  Polisi Tangkap 9 Orang Saat Asyik Pesta Narkoba di Room Karaoke Pamekasan

Menurut nara sumber yang tidak mau disebut namanya, aksi pembacokan itu terjadi di halaman rumah tokoh masyarakat.

“Akibat pembacokan tersebut, korban meninggal dunia,” ujarnya.

Pasca kejadian, korban sempat dilarikan ke rumah sakit, untuk mendapatkan perawatan medis.

“Namun nyawa korban sudah tidak tertolong,” ucapnya.

Sementara, Kasi Humas Polres Sampang Ipda Dedy Dely Rasidie membenarkan video viral tersebut.

Baca Juga :  Maling Elpiji di Sampang Terancam 7 Tahun Penjara

“Iya benar, kejadiannya di Desa Ketapang Laok,” terang Dedy saat dikonfirmasi awak media ini, Minggu (17/11) petang.

Ia mengungkapkan, korbannya satu orang berinisial JM, warga Kecamatan Ketapang Kabupaten Sampang.

“Pelakunya lebih dari satu orang, saat ini kami terus melakukan penyelidikan,” singkat Dedy.

Berita Terkait

Satreskoba Sumenep Tangkap Warga Dungkek
Polisi Ungkap Identitas Pria Tewas di Omben
Pria di Omben Sampang Ditemukan Tewas
Diduga Mencuri, Pemuda Pohuwato Diamankan Polisi
Atlet Sambo Asal Bangkalan Meninggal Dunia
Geger !, Bayi Dibuang di Sawah Warga Sampang
Polres Pamekasan Siap Putus Mata Rantai Narkoba
Polres Pamekasan Gasak 17 Pengedar Narkoba

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 15:10 WIB

Polisi Ungkap Identitas Pria Tewas di Omben

Senin, 30 Juni 2025 - 10:48 WIB

Pria di Omben Sampang Ditemukan Tewas

Sabtu, 28 Juni 2025 - 16:35 WIB

Diduga Mencuri, Pemuda Pohuwato Diamankan Polisi

Sabtu, 28 Juni 2025 - 13:10 WIB

Atlet Sambo Asal Bangkalan Meninggal Dunia

Jumat, 27 Juni 2025 - 08:34 WIB

Geger !, Bayi Dibuang di Sawah Warga Sampang

Berita Terbaru

Caption: didampingi istri, Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono berikan potongan tumpeng kepada anggotanya saat momen Hari Bhayangkara ke-79.

Daerah

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Jul 2025 - 20:34 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono saat pimpin upacara HUT Bhayangkara ke-79, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’

Selasa, 1 Jul 2025 - 18:30 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi sampaikan sambutan saat acara silaturahmi dan haul masyayikh Ponpes Bata-Bata, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Ragam

Bupati Sampang Minta Doa Kiai: ‘Relokasi RSMZ Lancar’

Selasa, 1 Jul 2025 - 12:47 WIB

Captiom: tujuh CPNS baru saat mengikuti apel di halaman kantor Lapas Narkotika Pamekasan, (foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Selasa, 1 Jul 2025 - 07:23 WIB