Pj Bupati Bangkalan Optimis Program Makan Siang Gratis Sesuai Target

- Jurnalis

Senin, 6 Januari 2025 - 22:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: siswa SD di Kabupaten Bangkalan mulai merasakan program makan bergizi gratis, (dok. regamedianews).

Caption: siswa SD di Kabupaten Bangkalan mulai merasakan program makan bergizi gratis, (dok. regamedianews).

BANGKALAN,- Sebanyak 3.500 siswa di Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, mulai menikmati program makan siang gratis, Senin (06/01/25).

Program tersebut, merupakan salah satu prioritas dari Presiden RI Prabowo Subianto, untuk mendukung kesejahteraan siswa di seluruh Indonesia.

Pj Bupati Bangkalan Arief M Edie menyampaikan, pelaksanaan program makan siang gratis di Bangkalan sudah mulai berjalan, meski masih terbatas.

“Saat ini, program ini baru berjalan untuk 3.500 siswa SD di beberapa desa di Kecamatan Modung,” ujarnya.

Arief menjelaskan, pelaksanaan program ini dilakukan secara bertahap, dan jumlah siswa yang menerima manfaat akan terus meningkat.

Baca Juga :  Bidan PTT di Bangkalan Lambat Terima Gaji , Ini Alasanya

Saat ini, program tersebut dikelola oleh satu dapur sehat yang mampu melayani hingga 3.500 siswa dalam radius 3 kilometer.

“Target untuk seluruh Bangkalan adalah sekitar 197.000 siswa, mulai dari jenjang PAUD, SD, SMP, SMA, SMK, serta ibu hamil,” tambahnya.

Untuk memenuhi target ini, ungkap Arief, diperkirakan dibutuhkan sekitar 400 dapur sehat di seluruh wilayah kabupaten.

Dapur sehat berikutnya yang siap beroperasi akan ditempatkan di Kecamatan Kota Bangkalan, tepatnya di markas Kodim 0829.

Baca Juga :  Peringati Hardiknas, Pj Bupati Bangkalan Tekankan Kedisiplinan

“Kami sedang mempersiapkan dapur sehat di Makodim 0829, sambil menunggu ketersediaan anggaran dari Badan Gizi Nasional, untuk melanjutkan program ini,” jelasnya.

Salah satu guru SDN Kolla 1, Hofifah Rahmi Hayrani mengungkapkan, makanan yang diberikan kepada siswa terdiri dari nasi, ayam, perkedel, jagung, sayur, dan semangka.

Makanan tersebut, disajikan dalam wadah aluminium yang akan dikembalikan setelah siswa selesai makan.

“Program ini diharapkan dapat terus berkembang, memberikan manfaat lebih luas, dan mendukung kesehatan serta pendidikan para siswa di Bangkalan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Berita Terbaru

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Selasa, 6 Jan 2026 - 16:07 WIB

Caption: Sekretaris Satgas MBG Kabupaten Sampang, Sudarmanta, saat diwawancara awak media, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Jan 2026 - 14:04 WIB