Gandeng DLH, Lapas Narkotika Pamekasan Jaga Kebersihan

- Jurnalis

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kalapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan (Fathorrosi) saat kunjungan ke kantor Dinas Lingkungan Hidup.

Caption: Kalapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan (Fathorrosi) saat kunjungan ke kantor Dinas Lingkungan Hidup.

PAMEKASAN,- Dalam meningkatkan kebersihan, Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan, Jawa Timur, menggandeng Dinas Lingkungan Hidup (DLH).

Diantaranya, dengan mengelola sampah dan limbah, agar kebersihan di lingkungan Lapas tetap terjaga.

Guna menjalin kerjasama tersebut, Lapas Narkotika melakukan kunjungan ke kantor DLH, Kamis (27/02/25).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kunjungannya, Kalapas Narkotika Pamekasan Fathorrosi menyampaikan komitmennya, untuk pengelolaan sampah dan limbah.

“Baik organik maupun anorganik, dengan mengadopsi metode ramah lingkungan,” ujarnya.

Selain itu, pengelolaan sampah tersebut guna mencegah potensi banjir akibat genangan air.

Baca Juga :  8 Polisi Sampang Diganjar Reward

“Juga mencegah penyebaran penyakit, akibat tumpukan sampah yang tidak terkelola,” tandas Fathorrosi.

Menurutnya, musim penghujan ini membawa tantangan tersendiri, terutama dalam pengelolaan sampah dan limbah.

“Kami ingin memastikan lingkungan Lapas tetap bersih dan sehat, karena itu, kerja sama dengan DLH sangat penting,” ucapnya.

Termasuk mendapatkan bimbingan teknis,  serta solusi dalam pengelolaan sampah dan limbah.

“Termasuk pemanfaatannya untuk program pembinaan warga binaan,” ungkapnya.

Sementara itu, Kepala DLH Pamekasan Supriyanto menegaskan, pentingnya pemilahan sampah dan pembuangan yang tepat.

Baca Juga :  Polemik Banyuanyar, Komisi II DPRD Sampang: Lihat Apa Yang Sebenarnya Terjadi

“Hal itu guna mencegah penyumbatan saluran air, serta potensi penyebaran penyakit,” bebernya.

Kendati, pihaknya menyambut baik langkah Lapas Narkotika Pamekasan dalam meningkatkan kesadaran, akan pentingnya kebersihan lingkungan.

“Kami siap memberikan pendampingan teknis, termasuk pelatihan pengelolaan sampah bagi petugas dan warga binaan,” ujarnya.

Dengan pengelolaan yang baik, kata Supriyanto, bukan hanya kebersihan yang terjaga.

“Tetapi juga dapat mengurangi risiko banjir dan penyakit yang sering muncul di musim hujan,” ungkapnya.

Berita Terkait

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area
Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres
Malam Puncak HSN, Bupati Ajak Santri Menjaga Sampang

Berita Terkait

Selasa, 4 November 2025 - 09:09 WIB

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 11:03 WIB

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 09:42 WIB

‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Sabtu, 1 November 2025 - 18:32 WIB

Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, meninjau dan membaca buku di stand dalam acara Festival Literasi Sampang 2025, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Selasa, 4 Nov 2025 - 09:09 WIB

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang, AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruang kerjanya, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Korban Pembunuhan di Samaran Sampang Terungkap

Senin, 3 Nov 2025 - 13:57 WIB

Caption: korban dugaan pembunuhan yang ditemukan di Desa Samaran, saat berada di Puskesmas Tambelangan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang

Senin, 3 Nov 2025 - 11:39 WIB

Caption: Direktur RSUD Smart Pamekasan dr.Raden Budi Santoso, (dok. regamedianews).

Daerah

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Senin, 3 Nov 2025 - 08:48 WIB