Lapas Narkotika Pamekasan Matangkan Primkopasindo

- Jurnalis

Sabtu, 8 Maret 2025 - 18:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Ketua Primkopasindo Lapas Narkotika Pamekasan sampaikan sambutannya saat rapat anggota luar biasa (RALB).

Caption: Ketua Primkopasindo Lapas Narkotika Pamekasan sampaikan sambutannya saat rapat anggota luar biasa (RALB).

Pamekasan,- Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan, Jawa Timur, menggelar Rapat Anggota Luar Biasa (RALB) Koperasi Pegawai Lapas Indonesia (Primkopasindo).

Rapat yang dilaksanakan di Aula Saharjo, guna membahas kebijakan terbaru dari Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Sabtu (8/3/25).

Ketua Primkopasindo Lapas Narkotika Pamekasan, Syaiful Bahri menyampaikan, kebijakan baru ini memiliki dampak terhadap mekanisme kerja koperasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Terutama dalam hal kesejahteraan anggota,” ujarnya.

Oleh karena itu, diperlukan langkah strategis, agar koperasi berjalan optimal dan bermanfaat bagi seluruh anggota maupun masyarakat dan warga binaan.

Pihaknya berkomitmen, untuk menjalankan koperasi secara profesional dan transparan, serta memastikan setiap keputusan tetap mengutamakan kesejahteraan anggota,

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Kerjasama Dengan Pemprov Jatim Sediakan Mudik Gratis

“Khususnya dalam menghadapi perubahan kebijakan yang ditetapkan Pemerintah,” tandasnya.

Menuruf Syaiful, rapat ini menjadi forum penting untuk menyamakan persepsi dan menyusun rencana tindak lanjut.

“Hadirnya Primkopasindo, guna mendukung Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, dalam hal pemberian Bansos kepada masyarakat umum,” ujarnya.

Sementara itu, Kalapas Narkotika Pamekasan Fathorrosi memberikan dukungan penuh terhadap upaya koperasi, dalam menyesuaikan diri dengan kebijakan baru.

Dalam sambutannya, ia menegaskan pentingnya sinergi antara koperasi dan kebijakan Pemasyarakatan, agar kesejahteraan pegawai tetap terjaga.

Baca Juga :  Tes Tulis Calon Mahasiswa Baru Jalur Mandiri UTM Meningkat, Hasilnya Dapat Dilihat Disini

“Dengan adanya kebijakan baru, kita harus tetap solid dan mencari solusi terbaik, agar koperasi berjalan baik, memberikan manfaat maksimal bagi anggota,” ucapnya.

Selain membahas dampak kebijakan, RALB juga menjadi ajang evaluasi kinerja koperasi, termasuk laporan keuangan dan program kerja yang telah dilaksanakan.

Beberapa anggota menyampaikan aspirasi, terkait pengelolaan dana koperasi serta usulan peningkatan layanan, demi kesejahteraan pegawai.

Dengan terselenggaranya rapat ini, diharapkan Primkopasindo terus berkembang dan beradaptasi dengan regulasi terbaru, demi kesejahteraan anggotanya.

“Dapat mendukung program Pemasyarakatan secara lebih efektif, dengan peningkatan pelayanan kepada warga binaan maupun masyarakat luas,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis
Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga
Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur
Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan
Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan
Bupati Bangkalan Pinta Santri Cerdas Digital dan Adaptif
Guru Ngaji di Sampang Terima Santunan BPJS Ketenagkerjaan
Bupati Sampang Ajak Santri Teladani Perjuangan Ulama’

Berita Terkait

Jumat, 24 Oktober 2025 - 20:59 WIB

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Oktober 2025 - 11:49 WIB

Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga

Jumat, 24 Oktober 2025 - 08:08 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Kamis, 23 Oktober 2025 - 13:39 WIB

Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 23:26 WIB

Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan pose bersama dengan sejumlah insan pers, disela acara coffe morning, (dok. regamedianews).

Daerah

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Okt 2025 - 20:59 WIB

Caption: Tim BPBD saat turun langsung ke lokasi bencana rumah roboh, di Dusun Karongan Desa Tanggumong, (dok. BPBD Sampang).

Peristiwa

Waspada !, Sampang Dilanda Cuaca Ekstrem

Jumat, 24 Okt 2025 - 16:54 WIB

Caption: tampak kondisi atap ruang kelas SDN Madulang 2 ambruk, dan sebagian siswa belajar di rumah warga, (dok. regamedianews).

Daerah

Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga

Jumat, 24 Okt 2025 - 11:49 WIB

Caption: panen perdana puluhan telur hasil budidaya ayam petelur, dongkrak ketahanan pangan nasional, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Jumat, 24 Okt 2025 - 08:08 WIB

Caption: Pendamping Hukum Kepala Dinas PMD Gorontalo Utara, Rivki Mohi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Disebut ‘Papancuri’, Kadis PMD Gorut Lapor Polisi

Kamis, 23 Okt 2025 - 18:59 WIB