Beredar Video Pria di Sampang Tewas Berdarah

- Jurnalis

Selasa, 11 Maret 2025 - 00:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: screenshot video pria bersarung di Sokobanah diduga tewas dibunuh, (dok. regamedianews).

Caption: screenshot video pria bersarung di Sokobanah diduga tewas dibunuh, (dok. regamedianews).

Sampang,- Pengguna media sosial (warganet) di Kabupaten Sampang Madura Jawa Timur, kembali dibuat geger.

Beredar video seorang pria bersarung biru, tewas bersimbah darah didalam rumah, Senin (10/3/25) malam.

Sebelumnya, kejadian serupa dialami pria bersarung merah di wilayah Kecamatan Robatal, tepatnya di Desa Bapelle.

Namun pada video berdurasi 37 detik kali ini, kabar beredar kejadiannya di Kecamatan Sokobanah.

Baca Juga :  Di Pamekasan, Pengendara Yang Konvoi Saat Malam Tahun Baru 2019 Akan Ditindak Tegas

“Kejadiannya sekarang di Desa Tamberu Daya,” terang warganet.

Sementara informasi yang dihimpun rega media, pria bersarung biru tersebut diduga tewas dibunuh.

Santer kabar, tewasnya pria asal Kabupaten Pamekasan itu, diduga dilatar belakangi masalah asmara.

“Ngalak bininah oreng caepon (ngambil istri orang katanya),” ujar warganet, menjawab pertanyaan anggota group wahtsapp.

Baca Juga :  Berjibaku Satgas TMMD Sampang Hiasi Pengerjaan Betonisasi

Namun hingga berita ini dipublikasikan, belum ada keterangan dari pihak kepolisian, terkait insiden berdarah tersebut.

Bahkan, Kapolsek Sokobanah Iptu Sujiyono saat dikonfirmasi, berharap agar awak media ini untuk bersabar.

“Sabar dulu ya mas,” ucap singkat Sujiyono melalui voice note whatsappnya, Senin (10/3) malam.

Berita Terkait

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam
Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia
Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:43 WIB

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap

Rabu, 28 Jan 2026 - 11:15 WIB