Ra Mahfud: Pengamanan Arus Mudik di Sampang Harus Maksimal

- Jurnalis

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Wakil Bupati Sampang (Ra Mahfud) saat menghadiri rapat koordinasi Forkopimda Jawa Timur.

Caption: Wakil Bupati Sampang (Ra Mahfud) saat menghadiri rapat koordinasi Forkopimda Jawa Timur.

Sampang,- Wakil Bupati Sampang H Ahmad Mahfud, menginginkan pengamanan arus mudik lebaran nanti harus maksimal.

Hal itu diungkapkannya, usai menghadiri rapat koordinasi Forkopimda Jawa Timur, di Grand City Convex, Surabaya, Jum’at (14/3/25).

Rakor tersebut, dalam rangka persiapan pengamanan mudik lebaran idul fitri 1446 hijriyah.

Ra Mahfud sapaan akrab Wabup Sampang mengungkapkan, diprediksi akan ada ratusan ribu orang mudik ke Madura.

Baca Juga :  Kader PDIP Tuntut Pelaku Pembakaran Bendera Ke Polres Cimahi

“Tidak terkecuali ke Kabupaten Sampang,” ujarnya.

Ia menjelaskan, jalur Sampang menjadi akses utama bagi masyarakat yang mudik ke Pamekasan dan Sumenep.

“Maka dari itu, pengamanan jalur mudik harus maksimal,” tegasnya.

Hal tersebut, imbuh Ra Mahfud, guna mengantisipasi terjadinya sesuatu hal tidak diinginkan.

“Mudah-mudahan adanya konsolidasi, dapat memetakan kerawanan yang akan terjadi,” tandasnya.

Dalam rakor, sudah disampaikan arahan-arahan dan antisipasi dari Kementerian Perhubungan.

Baca Juga :  Modus Pisang Goreng, Seorang Pengunjung Selundupkan 40 SIM Card Ke Lapas Narkotika Pamekasan

Dilain sisi, Ra Mahfud optimis, Jalan Lingkar Selatan (JLS) dapat mengurai kepadatan arus mudik lebaran nanti.

“Segala kerawanan, kecil kemungkinan akan terjadi,” ucapnya.

Maka dari itu, masyarakat luar atau Sampang sendiri, harus bersyukur dengan adanya JLS.

“Karena nanti pemudik bisa lewat JLS, untuk menghindari kemacetan atau kepadatan arus mudik,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB