Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

- Jurnalis

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: didampingi istri, Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono berikan potongan tumpeng kepada anggotanya saat momen Hari Bhayangkara ke-79.

Caption: didampingi istri, Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono berikan potongan tumpeng kepada anggotanya saat momen Hari Bhayangkara ke-79.

Bangkalan,- Kepolisian Resor (Polres) Bangkalan, Jawa Timur, memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Selasa (1/7/25).

Peringatan tersebut, menjadikan momentum memperkuat integritas dan loyalitas, dalam menjalankan tugas.

Hal itu disampaikan Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono, saat pimpin upacara Hari Bhayangkara.

“Mari kita memperkuat integritas dan kedisiplinan, dalam melindungi dan melayani masyarakat,” tegasnya.

Menurut Hendro, tema ‘Polri Untuk Masyarakat’, memperkuat komitmen Polri menjadi garda terdepan pelayanan publik.

“Polisi harus hadir sebagai solusi atas persoalan masyarakat,” ujar mantan Kapolres Sampang tersebut.

Baca Juga :  Santri Bangkalan Buat e-KTP Cukup di Pondok Pesantren

Kendati demikian, Hendro juga mengapresiasi seluruh personel atas kerja kerasnya selama ini.

“Kami siap berkontribusi menjaga stabilitas, memperkuat ketahanan pangan, mewujudkan Indonesia Emas 2045,” tandasnya.

Ia menjelaskan, peringatan Hari Bhayangkara bukan hanya seremoni, tetapi momentum aksi nyata.

“Kehadiran Forkopimda mencerminkan sinergi antar lembaga, dalam membangun Bangkalan aman dan harmonis,” ungkapnya.

Di usia Polri menginjak 79 tahun ini, Hendro berharap, Polri menjadi institusi yang dicintai rakyat.

Baca Juga :  Merasa Dirugikan, Warga Sampang Datangi Kantor PDAM

“Kami membuka ruang bagi masyarakat, untuk terus memberi masukan,” bebernya.

Bahkan, orang nomor satun di Mapolres Bangkalan ini berkomitmen, siap menerima kritik sebagai bahan evaluasi.

“Itu bentuk cinta masyarakat agar kami terus berkembang dan berbenah,” ujarnya.

Hendro menambahkan, Hari Bhayangkara ke-79 bukan sekadar selebrasi.

“Ini refleksi, kami berkomitmen menjaga rasa aman, mengayomi dan hadir sebagai mitra masyarakat yang solutif,” pungkasnya.

Penulis : Syafin

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB