Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan

- Jurnalis

Rabu, 2 Juli 2025 - 12:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: potongan video viral, seorang kurir ekspedisi saat dianiaya pemesan paket COD, (dok. regamedianews).

Caption: potongan video viral, seorang kurir ekspedisi saat dianiaya pemesan paket COD, (dok. regamedianews).

Pamekasan,- Insiden penganiayaan dialami Irwan Siskiyanto, seorang kurir ekspedisi, Senin (30/6/25) siang.

Aksi kekerasan itu, dialaminya saat mengantar paket COD kepada pemesan, di Jl.Teja, Desa Laden, Pamekasan.

Saat kejadian, kurir JNT tersebut sempat merekam dan videonya viral di sejumlah media sosial.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Irwan mengungkapkan, kejadian penganiayaan ketika dirinya mengantarkan paket kepada AY.

Baca Juga :  Massa Tuding Kejari Bangkalan 'Main Mata' Kasus BUMD

“Dia marah, karena paket Hp yang dipesan tidak sesuai. Lantas dia mencekik saya,” ujarnya.

Tidak cukup disitu, ketika dijelaskan prosedur pengembalian barang, namun kembali menganiaya.

“Dia meminta, agar uang yang dibayarkan dikembalikan, sebesar Rp1,5 juta,” ungkap Irwan.

Akibat penganiayaan itu, ia mengalami sesak nafas, nyeri dileher dan luka dibagian mulut.

Baca Juga :  PT Bank Aceh Syariah Tapaktuan Bantu Pembangunan Mushalla dan Pesantren

Tidak terima atas kejadian tersebut, Irwan melaporkan insiden kekerasan itu ke kepolisian.

“Inisial AY warga Pamekasan, sudah saya laporkan ke Polres,” tegasnya kepada awak media.

Kurir yang juga seorang mahasiswa ini meminta, polisi menindaklanjuti laporannya.

“Saya berharap, pelaku segera diproses sesuai prosedur hukum berlaku,” harapnya.

Penulis : Marshelina

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah
Pelaku Pembunuhan di Arek Lancor Ditangkap
Viral, Pedagang Duel Dengan Jukir Pasar Sampang
Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor
Polres Pamekasan Dalami Pembunuhan Pria Sokobanah
Pelaku Pembakaran Jasad Pria di Pamekasan Terungkap
Dua Buronan Kasus Pembacokan Petugas SPBU Camplong Tak Kunjung Ditangkap
Sopir Ambulance dan Satpam RSUD Syamrabu Bangkalan Ditangkap Polisi

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 17:48 WIB

Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Minggu, 9 November 2025 - 23:49 WIB

Pelaku Pembunuhan di Arek Lancor Ditangkap

Minggu, 9 November 2025 - 21:15 WIB

Viral, Pedagang Duel Dengan Jukir Pasar Sampang

Minggu, 9 November 2025 - 07:29 WIB

Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor

Sabtu, 8 November 2025 - 10:24 WIB

Polres Pamekasan Dalami Pembunuhan Pria Sokobanah

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono, mencoret foto anggota Polri yang dipecat sebagai tanda pemberhentian tidak dengan hormat, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Rabu, 12 Nov 2025 - 12:02 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan pose bersama Kalapas dan Kajari Pamekasan usai agenda silaturahmi, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Rabu, 12 Nov 2025 - 09:10 WIB

Caption: berlangsungnya apel trantibum dan kesiapsiagaan bencana hidrometeorologi, di Monumen Arek Lancor Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:24 WIB

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, sampaikan sambutan saat membuka talkshow pelatihan pembelajaran bagi guru dan kepala sekolah, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi

Selasa, 11 Nov 2025 - 18:43 WIB

Caption: Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, tampak di pamflet Pasar Murah dalam rangka memperingati Hari Jadi Provinsi Jawa Timur ke-80, (dok. regamedianews).

Daerah

Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben

Selasa, 11 Nov 2025 - 15:33 WIB