Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

- Jurnalis

Minggu, 13 Juli 2025 - 19:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kepala Rutan Sampang (Kamesworo) pose bersama Kepala Kankemenag Sampang (H. Fandi), saat kunjungan silaturahmi.

Caption: Kepala Rutan Sampang (Kamesworo) pose bersama Kepala Kankemenag Sampang (H. Fandi), saat kunjungan silaturahmi.

Sampang,- Kepala Rutan Kelas IIB Sampang, Jawa Timur, Kamesworo terus melakukan gebrakan baru.

Diantaranya, dengan berencana menyulap lingkungan kerjanya, seperti ala Pondok Pesantren.

Yakni, menyiapkan beberapa program pembinaan keagamaan kepada warga binaan.

Hal itu terungkap, usai Kamesworo kunjungan ke Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Sampang.

Ia menjelaskan, program keagamaan tersebut, diantaranya program pesantren dan tahfidz al-quran.

“Tidak hanya itu, kami juga menyiapkan program hapus tato,” ujar eks Kalapas Suliki ini.

Baca Juga :  Tiga Program Akan Menjadi Pembahasan Pansus Covid-19 DPRD Kabupaten Sampang

Kamesworo mengungkapkan, hal itu bagian upaya spiritual dan hijrah diri bagi warga binaan.

Bahkan, program tersebut menjadi fokus utama bagi Rutan yang ada di bumi Trunojoyo ini.

“Terutama, dalam membentuk karakter dan akhlak warga binaan selama masa pidana,” tandasnya.

Maka dari itu, dengan mengandeng Kemenag, diharapkan program ini berkesinambungan.

“Kami melibatkan penyuluh agama dari Kemenag secara aktif,” imbuhnya, Minggu (13/7/25).

Kamesworo menegaskan, ia menciptakan lingkungan pembinaan yang tidak hanya memberikan hukuman.

Baca Juga :  Kapolres Bangkalan Ajak Mahasiswa Baru Jadi Polisi Untuk Diri Sendiri

“Tetapi juga membina, membimbing dan mengubah,” ungkap orang nomor satu di Rutan Sampang ini.

Sementara, Kepala Kemenag setempat H.Fandi, menyambut baik inisiatif tersebut.

“Kami siap mendukung program pembinaan keagamaan di Rutan Sampang,” ujarnya.

Dilain sisi, Kamesworo berharap, sinergitas antara Rutan dan Kemenag dapat terus ditingkatkan.

Sehingga, warga binaan dapat merasakan manfaat nyata dari proses pembinaan itu.

“Tentu, juga memiliki bekal keagamaan saat kembali ke masyarakat,” pungkas Kamesworo.

Penulis : Harry

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB