Nezma Group Raih Juara 2 Gerak Jalan Umum Kecamatan Robatal

- Jurnalis

Rabu, 20 Agustus 2025 - 13:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Nezma Group saat pelepasan lomba gerak jalan, (dok. regamedianews).

Caption: Nezma Group saat pelepasan lomba gerak jalan, (dok. regamedianews).

Sampang,- Momen hari kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-80, benar-benar berlangsung meriah, termasuk di Kecamatan Robatal, Kabupaten Sampang.

Berbagai kegiatan dan lomba, digelar di bulan momen kemerdekaan Indonesia tersebut.

Diantaranya, lomba gerak jalan mulai tingkat SD/MI, SMP/MTs dan SMA/MA/SMK serta Umum.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terbaru, lomba gerak jalan tingkat SMP hingga Umum, diikuti puluhan peserta dari berbagai elemen yang tersebar di 9 desa se-Kecamatan Robatal, Rabu (20/8/25).

Baca Juga :  Jelang Lebaran, Polsek Asemrowo Sasar Tukang Becak

Salah satu peserta, kelompok emak-emak muda yang tergabung dalam grup Nezma-nies, personelnya didominasi ibu rumah tangga, berhasil menyabet juara 2 katagori umum.

Sri Ismawati ketua kelompok tersebut, mengaku sangat senang dengan raihan juara oleh teamnya.

Wanita akrab disapa Iis ini mengatakan, keberhasilannya merupakan wujud kekompakan yang dipersembahkan teamnya.

“Syukur Alhamdulillah tentunya, ini merupakan wujud dari kekompakan bersama team,” ujarnya.

Baca Juga :  TMMD Kodim 0828 Sampang, Tingkatkan Wawasan Kebangsaan & Bela Negara

Namun meski demikian, kata Iis, juara bukanlah target utama bagi dirinya dan team.

“Partisipasi yang dilakukan, sebagai wujud kecintaan terhadap tanah air,” tegasnya kepada rega media.

Menurut ibu muda tersebut, hal itu demi menanamkan cerminan rasa nasionalisme terhadap para generasi, agar tidak melupakan momentum kemerdekaan.

“Intinya kami ingin memupuk rasa nasionalisme, soal juara itu berarti bonus,” pungkasnya.

Penulis : Oezan

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas
4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan
Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur
DPRD Pamekasan Berharap 2026 UHC Jadi Program Prioritas
Pemkab Pamekasan Terapkan UHC Non Prioritas
Program PTSL Desa Pajeruan Mangkrak
TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan
Dukung Ketahanan Energi Jawa Timur, PETRONAS Indonesia Perkuat Kemitraan Strategis Dengan BUMD

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 14:05 WIB

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas

Jumat, 10 Oktober 2025 - 10:19 WIB

4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 22:32 WIB

Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

Kamis, 9 Oktober 2025 - 17:32 WIB

Pemkab Pamekasan Terapkan UHC Non Prioritas

Kamis, 9 Oktober 2025 - 14:28 WIB

Program PTSL Desa Pajeruan Mangkrak

Berita Terbaru

Caption: Inspektorat Kabupaten Bangkalan saat peluncuran dan pemaparan, tentang aplikasi KLIK AKU, (dok. foto istimewa).

Daerah

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas

Jumat, 10 Okt 2025 - 14:05 WIB

Caption: sejumlah petugas dan warga saat mengevakuasi mayat yang ditemukan di bibir pantai Desa Brenta Pamekasan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Penemuan Mayat Gegerkan Warga Branta Pesisir

Jumat, 10 Okt 2025 - 12:57 WIB

Caption: ilustrasi, Tim Jatanras Satreskrim Polres Sampang menangkap pelaku tindak pidana persetubuhan anak dibawah umur, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Jatanras Sampang Babat Habis Pelaku Rudapaksa

Jumat, 10 Okt 2025 - 08:07 WIB

Caption: tahap pengerjaan pembangunan jalan rabat beton di Dusun Angsokah Daya, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

Kamis, 9 Okt 2025 - 22:32 WIB