Permudah Pelayanan Pada Mahasiswa, IAI Al-Khairat Bekerjasama Dengan Bank Jatim

- Jurnalis

Selasa, 7 Agustus 2018 - 09:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penikenan bentuk kerjasama yang berbentuk Memorandum of Understanding (MoU) bersama perwakilan pimpinan Bank Jatim Cabang Pamekasan.

Penikenan bentuk kerjasama yang berbentuk Memorandum of Understanding (MoU) bersama perwakilan pimpinan Bank Jatim Cabang Pamekasan.

Pamekasan, (regamedianews.com) – Perguruan tinggi Institut Agama Islam (IAI) Al-Khairat pamekasan bekerjasama untuk mempermudah akses dan pelayanan bagi mahasiswa di kampus yang beralamat di Jl. Raya Palengaan (Palduding) Nomer 2, senin (06/08/2018) siang.

Kerjasama yang berbentuk Memorandum of Understanding (MoU) tersebut, dilakukan langsung oleh Rektor IAI Al-Khairat Pamekasan, Drs. H. Abdul Muin, M.Pd., MM. bersama Pimpinan Bank Jatim Cabang Pamekasan MM Arif Firdausi.

Drs. H. Abdul Muin, M.Pd., MM Rektor IAI AL-Khairat mengatakan, dalam sambutannya kerjasama ini merupakan salah satu upaya untuk bisa menjawab tantangan kedepan, di antaranya mempermudah akses pelayanan terhadap mahasiswa dalam pembayaran SPP dan lain-lainnya.

Baca Juga :  DPRD Sampang Gelar Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Tahun 2020

“Kerjasama (dengan Bank Jatim) ini merupakan salah satu upaya kami untuk menjawab tantangan kedepan, salah satunya dengan mempermudah akses pelayanan kepada mahasiswa,” Ucap Rektor IAI Al-Khairat, Selasa (07/08).

Abdul Muin juga menambahkan, pihaknya sangat mengharap mendapatkan palayanan optimal, apalagi pihaknya sebentar lagi mau mempersiapkan program siakad (sistem informasi akademik) untuk mempermudah kegiatan akademik berbasis online.

Baca juga Tingkatkan UKM, Mahasiswa IAI Al-Khairat Beri Bimbingan Ke Masyarakat

Baca Juga :  Kakek Miskin di Batuporo Timur Sampang Tak Tersentuh Program Pemerintah

“Dari itu kami berharap mahasiswa bisa mendapatkan pelayanan optimal, apalagi kedepan kita juga tengah mempersiapkan program siakad (sistem informasi akademik) untuk mempermudah kegiatan akademik berbasis online,” tambah Abdul muin.

Dalam penandatanganan MoU antar kedua pihak tersebut disaksikan langsung oleh Wakil Rektor I Bidang Akademik, Drs. H. Abd Wahid, M.Pd.I., bersama Wakil Rektor II Bidang Keuangan, Drs. H. Syaiful Arifin, M.Pd. bersama jajaran lainnya, termasuk perwakilan dari pihak Bank Jatim Cabang Pamekasan. (ff/har)

Berita Terkait

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB