Imbang Lagi, Peluang Jatim IV Masih Terbuka Lebar

- Jurnalis

Selasa, 2 Oktober 2018 - 22:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zaini (hijau), Pemain sayap Pondok Pesantren Al-Asror dibayang-bayangi pemain Pondok Pesantren Al-Mukhlisin.

Zaini (hijau), Pemain sayap Pondok Pesantren Al-Asror dibayang-bayangi pemain Pondok Pesantren Al-Mukhlisin.

Solo, (regamedianews.com) – Pondok Pesantren Al-Asror, Ambat, Tlanakan, Pamekasan, Madura kembali meraih hasil imbang pada laga kedua Grup A dalam ajang Liga Santri Nusantara (LSN) Seri Nasional musim kompetisi 2018, Selasa siang (02/10/208).

Dalam laga yang digelar di Stadion Mini Kota Barat, Solo, Jawa Tengah, perwakilan Region Jawa Timur (Jatim) IV/Madura tersebut bermain imbang 1-1 melawan Pondok Pesantren Al-Mukhlisin, Medan, Perwakilan Region Sumatera III.

Baca Juga :  Jelang Tahun Baru, Tim Gabungan Aparat Keamanan Razia Hotel dan Cafe di Sampang

Baca juga Lawan Pesut Etam, Laskar Sapeh Kerap Kandas Dikandang Sendiri

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan hasil ini, baik Pondok Pesantren Al-Asror maupun Pondok Pesantren Al-Mukhlisin sama-sama mengemas 2 poin dan keduanya masih berpeluang lolos ke babak 16.

Pertandingan lain grup A, Pondok Pesantren Nurul Hikmah, Region Jawa Tengah II berhasil menekuk perwakilan Region Sulawesi II dengan Skor 2-0. Hasil ini menjadikan Pesantren Nurul Hikmah sebagai pemimpin klasemen sementara grup A dengan poin 4.

Baca Juga :  Madura United Vs Bali United, Ini Komentar Kedua Pelatih

Baca juga Gomes: Buat Lawan Merasa Angker Saat Bertandang Ke Markas Madura United

Selanjutnya, Pondok Pesantren Al-Asror akan bermain dalam laga penentuan menghadapi perwakilan Region Sulawesi II, Rabu (03/10/2018) pukul 07.30 di Stadion Bekonang, Jawa Tengah. (bor/har)

Berita Terkait

Pemkab Pamekasan Dongkrak Budaya Kerapan Sapi
Karapan Sapi Pamekasan: Lestarikan Tradisi, Gerakkan Ekonomi UMKM
Three Five Gelar Panggung Budaya Musik Daul
Kodim Pamekasan Tingkatkan Iman dan Taqwa
Jamaah Masjid Asy-Syuhadak Peringati Maulidun Nabi
Antusias Warga Nyalabu Daya Ikuti JJS
Menjadi Agenda Tahunan, JJS di Gunung Rancak Berlangsung Meriah
SDN Torjunan 3 Sukses Gelar JJS Kemerdekaan

Berita Terkait

Jumat, 26 September 2025 - 21:20 WIB

Pemkab Pamekasan Dongkrak Budaya Kerapan Sapi

Sabtu, 20 September 2025 - 14:19 WIB

Karapan Sapi Pamekasan: Lestarikan Tradisi, Gerakkan Ekonomi UMKM

Sabtu, 20 September 2025 - 08:03 WIB

Three Five Gelar Panggung Budaya Musik Daul

Jumat, 12 September 2025 - 22:18 WIB

Kodim Pamekasan Tingkatkan Iman dan Taqwa

Sabtu, 6 September 2025 - 09:29 WIB

Jamaah Masjid Asy-Syuhadak Peringati Maulidun Nabi

Berita Terbaru

Caption: Babinsa Desa Kaduara Barat, gotong royong bersama warga membangun kamar mandi, (dok. regamedianews).

Daerah

TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan

Rabu, 8 Okt 2025 - 17:08 WIB

Caption: Kantor Bank Jatim Cabang Kabupaten Sampang, Jl. KH. Wakhid Hasyim, (dok. regamedianews).

Daerah

Kasus Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Bergulir

Rabu, 8 Okt 2025 - 13:43 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman, menyerahkan reward kepada 6 peserta juara MTQ tingkat Provinsi Jawa Timur, (dok. regamedianews).

Daerah

Kafilah Pamekasan Raih Juara MTQ Jatim 2025

Rabu, 8 Okt 2025 - 11:15 WIB

Caption: Srikandi dan Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN UP3 Madura, saat kunjungan ke SRMP 29 Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar

Selasa, 7 Okt 2025 - 18:38 WIB