Laka Maut Di Galis Bangkalan

- Jurnalis

Sabtu, 29 Juni 2019 - 13:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak korban kecelakaan masih tergeletak didalam kendaraan R4 Isuzu.

Tampak korban kecelakaan masih tergeletak didalam kendaraan R4 Isuzu.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Telah terjadi kecelakaan maut di Jl. Raya Galis, Bangkalan, Madura, sekitar pukul 03.40 wib. Akibat kecelakaan tersebut satu orang meninggal ditempat, Sabtu (29/06/2019).

Kecelakaan melibatkan kendaraan R10 Dump truck fuso Nopol DA 1318 Z, pengendara melarikan diri, berlawanan dengan kendaraan R4 MPU Isuzu elf Nopol N 7114 UA yang dikemudikan Saiful Rauf (29 th) warga Desa Paowan, Kecamatan Panarukan, Situbondo.

Baca Juga :  OM YUNITA Tampilkan Musik Terbaik dan Artis Kondang Jawa Timur

Kasat Lantas Polres Bangkalan AKP Danu Anindito Kuncoro Putro mengatakan, pengemudi MPU Isuzu atas nama Saiful Rauf mengalami luka berat, satu penumpangnya atas nama Totok Haryono meninggal dunia. Dan kedua penumpang lainnya juga mengalami luka berat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kendaraan R10 dump truck fuso diparkir dari kemarin sekitar pukul 15.00 wib (sehari sebelum kejadian) posisi dibadan jalan sisi utara situasi jalan turunan, disamping gelap juga tidak ada lampu PJU dan tanpa isyarat sama sekali sehingga di tabrak dari belakang oleh kendaraan R4 MPU Isusu,” terangnya.

Baca Juga :  Kasus Dugaan Pencemaran Nama Baik di Medsos, Polisi Panggil Kades Kamoning

Akibat kecelakaan tersebut 1 orang meninggal dunia, penumpang Isuzu elf dan 2 Orang mengalami luka berat penumpang Isuzu dengan jumlah penumpang 16 orang dewasa dan 2 orang balita. “Diperkirakan kerugian mencapai 20 juta”, pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang
Geger !, Warga Sampang Temukan Pria Bersimbah Darah
Rumah Warga Sampang Hangus Jadi Arang
Longsor di Gunung Rancak, BPBD Sampang Janji Segera Turunkan Tim ke Lokasi
Viral, Mahasiswa UTM Nyamar Masuk Kos Putri
Waspada !, Sampang Dilanda Cuaca Ekstrem
Petugas SPBU di Sampang Jadi Korban Pembacokan
Jijik !, MBG di Sampang Ditemukan Ada Belatung

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 11:39 WIB

Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang

Minggu, 2 November 2025 - 21:02 WIB

Geger !, Warga Sampang Temukan Pria Bersimbah Darah

Selasa, 28 Oktober 2025 - 14:02 WIB

Rumah Warga Sampang Hangus Jadi Arang

Senin, 27 Oktober 2025 - 18:47 WIB

Longsor di Gunung Rancak, BPBD Sampang Janji Segera Turunkan Tim ke Lokasi

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 17:08 WIB

Viral, Mahasiswa UTM Nyamar Masuk Kos Putri

Berita Terbaru

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang, AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruang kerjanya, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Korban Pembunuhan di Samaran Sampang Terungkap

Senin, 3 Nov 2025 - 13:57 WIB

Caption: korban dugaan pembunuhan yang ditemukan di Desa Samaran, saat berada di Puskesmas Tambelangan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang

Senin, 3 Nov 2025 - 11:39 WIB

Caption: Direktur RSUD Smart Pamekasan dr.Raden Budi Santoso, (dok. regamedianews).

Daerah

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Senin, 3 Nov 2025 - 08:48 WIB

Caption: potongan video beredar, tampak anggota Polsek Tambelangan dibantu warga mengevakuasi korban, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Geger !, Warga Sampang Temukan Pria Bersimbah Darah

Minggu, 2 Nov 2025 - 21:02 WIB