Lagi, Viral di Medsos Penemuan Mayat Bayi di Sampang

- Jurnalis

Kamis, 15 Agustus 2019 - 17:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mayat bayi mulai membusuk dan terbungkus tas ransel warna hitam.

Mayat bayi mulai membusuk dan terbungkus tas ransel warna hitam.

Sampang, (regamedianews.com), Lagi-lagi warga Sampang, Madura, dihebohkan dengan viralnya video penemuan mayat bayi yang belum diketahui jenis kelaminnya, Kamis (15/8/19) sore.

Viralnya video yang berdurasi sekitar 24 detik tersebut, menyebutkan bahwa lokasi penemuan mayat bayi di pesisir pantai tepatnya di Kampung Lengser, Camplong.

Baca Juga :  Penemuan Janin Kembali Gegerkan RSUD Sampang

Terlihat bayi yang sudah tidak bernyawa tersebut mulai membusuk dan terbungkus tas ransel warna hitam. Tampak warga setempat masih ramai dilokasi penemuan mayat bayi.

Sementara hingga berita ini diterbitkan, Kapolsek Camplong Iptu Tomo saat dikonfirmasi melalui telepon selulernya terkait viralnya video penemuan mayat bayi, masih belum bisa memberikan jawaban.

Baca Juga :  2017 Sampai Februari 2018, 64 Bencana Alam Terjadi Di Sampang

Sekedar diketahui, beberapa pekan dan bulan lalu warga Sampang juga dihebohkan dengan penemuan mayat bayi. (red)

Berita Terkait

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah
Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang
Dapur Warga Sumenep Hancur Tertimpa Pohon
Puluhan Rumah Warga Sampang Rusak Diamuk Badai
Nelayan Sampang Diimbau Waspada!, Angin Kencang Landa Selat Madura

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Selasa, 30 Desember 2025 - 14:46 WIB

Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut

Rabu, 24 Desember 2025 - 04:41 WIB

Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB