Peduli Covid-19, Bank Bukopin Serahkan 150 Paket Sembako Kepada Bupati Sampang

- Jurnalis

Senin, 18 Mei 2020 - 16:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pimpinan Bank Bukopin Cabang Sampang (Reza) saat menyerahkan secara simbolis paket sembako kepada Bupati Sampang (H.Salmet Junaidi).

Pimpinan Bank Bukopin Cabang Sampang (Reza) saat menyerahkan secara simbolis paket sembako kepada Bupati Sampang (H.Salmet Junaidi).

Sampang, (regamedianews.com) – Sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama, Bank Bukopin Cabang Sampang menyerahkan ratusan paket sembako kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi.

Penyerahan bantuan ratusan paket sembako itu dilakukan secara simbolis oleh Reza, Pimpinan Bank Bukopin Cabang Sampang dengan Bupati Sampang H.Slamet Junaidi di Pendopo Agung Trunojoyo, Sampang, sekira pukul 13.30 Wib, Senin (18/05/2020) siang.

Bupati Sampang H.Slamet Junaidi mengatakan, mengucapkan terimakasih dan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada Bank Bukopin Sampang, karena ditengah pandemi Covid-19 ikut peduli kepada masyarakat setempat.

Baca Juga :  Jelang Lebaran, Jajaran Redaksi Rega Media News Gelar Buka Puasa Bersama

“Ini adalah bentuk kepedulian dari Bank Bukopin kepada masyarakat Sampang. Kami tinggal bagaimana menyalurkan, sesuai dengan apa yang di amanahkan Bank Bukopin dan kami pastikan semua bantuan yang telah diserahkan akan tepat sasaran,” kata H.Slamet Junaidi.

Sementara, Pimpinan Bank Bukopin Cabang Sampang Reza mengatakan, penyerahan bantuan itu adalah bentuk keperduliannya terhadap sesama atas dampak Covid-19. Dan pihaknya menyerahkan sebanyak 150 paket sembako berupa gula, mie instan, minyak dan susu kental manis.

Baca Juga :  Kajati Aceh Resmikan Balai Rehab NAPZA Adhyaksa Aceh Selatan

“Kami ucapkan terimakasih kepada Pemerintah Kabupaten Samoang yang sudah menerima Bank Bukopin dengan sangat baik sekali. Padahal, Bank Bukopin di Sampang ini paling bungsu dan baru,” katanya.

Reza berharap kedepan Bank Bukopin bisa lebih jaya dan maju di Kabupaten Sampang. “Semoga kedepan kami bisa melakukan kegiatan sosial yang lebih dari ini dan juga kedepan sangat butuh kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Sampang,” harapnya. (adi/har)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB