Tukang Becak & Ojol Jadi Sasaran Pembagian Sembako

- Jurnalis

Minggu, 22 Agustus 2021 - 17:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Polsek Krembangan saat berbagi sembako.

Anggota Polsek Krembangan saat berbagi sembako.

Surabaya || Rega Media News

Dalam masa pandemi Covid-19, Kepolisian Sektor (Polsek) Krembangan terus melakukan kegiatan bakti sosial (baksos) berupa bagi-bagi sembako yang ada di wilayahnya.

Sementara wilayah yang menjadi lokasi pembagian sembako, didepan makam Mbah Ratu, Jl. Demak, Surabaya, Minggu (22/08/21) siang.

Kegiatan baksos tersebut dipimpin langsung Panit Reskrim Polsek Krembangan Iptu Sarmin, selaku perwira pengawas (pawas) dengan menerjunkan 5 personel Unit Lantas.

Baca Juga :  Ramadhan, Polres Sampang Bagi-Bagi Takjil Pada Pengendara

Sedangkan untuk sasaran pembagian sembako berupa beras yang dibagikan diantaranya, tukang becak, ojek online (ojol) tukang sampah dan tambal ban.

Kapolsek Krembangan Kompol Redik Tribawanto mengatakan, pembagian sembako merupakan bentuk keperdulian Polri terhadap masyarakat yang sedang terdampak pandemi Covid-19.

“Pembagian sembako sendiri kami bagikan hampir setiap hari, selama pandemi dengan cara menyisihkan sebagian rejeki semua anggota yang ada di Polsek Krembangan,” ujar Redik.

Baca Juga :  Katar Kecamatan Robatal Dampingi Calon Peserta Audisi Kaceb Sampang

Tidak hanya itu saja, sambung Redik, pihaknya juga sering membagikan sembako yang diberikan dari Polres Pelabuhan Tanjung Perak dan Pemerintah Kota Surabaya.

“Alhamdulillah, selama pelaksanaan kegiatan pembagian sembako berjalan dengan lancar,” tutupnya.

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB